Upaya Menanggulangi Cacar Monyet di Indonesia

Rabu, 24 Agustus 2022 - 16:25 WIB
Hanya dengan upaya kita bersama maka kita dapat memanfaatkan window of opportunity penanganan cacar monyet, sebagaimana yang disampaikan oleh Direktur Jenderal WHO pada waktu menyatakan penyakit ini sebagai Public Health Emergency of International Concern (PHEIC) pada 23 Juli 2022 lalu.

Sejauh ini WHO sudah menyatakan tujuh keadaan kesehatan menjadi PHEIC, dan dari tujuh itu maka dua berkembang jadi pandemi, yaitu Influenza H1N1 dan COVID-19 sekarang ini. Tidak ada seorang pun dari kita yang mengharapkan agar cacar monyet merebak tidak terkendali dan tentu jangan sampai menjadi pandemi, karena itu marilah ditanggulangi segera.

Baca Juga: koran-sindo.com
(bmm)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More