Kuda Hitam Pilpres 2024, AHY, dan Optimisme Demokrat

Rabu, 16 Februari 2022 - 16:38 WIB
loading...
A A A
Lebih dari itu, Herzaky menyampaikan bahwa Partai Demokrat bersyukur karena meskipun AHY bukan pejabat publik, banyak kader dan masyarakat akar rumput yang menginginkan AHY untuk maju sebagai capres. AHY masih mendapatkan elektabilitas yang mumpuni di sejumlah survei, meskipun tidak masuk 5 besar.



"Karena beliau tidak memfokuskan, coba dicermati di survei itu semua pejabat publik, hanya Mas AHY yang bukan pejabat publik. Elektabilitas yang ada, Mas AHY kami bersyukur karena Mas AHY bukan pejabat publik yang selalu stabil di papan atas, Mas AHY fokusnya bekerja untuk rakyat dan partai tetapi masih menjadi harapan, masih ada kader masih ada masyarakat yang meminta beliau untuk menjadi capres 2024," pungkas Herzaky.
(zik)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2238 seconds (0.1#10.140)