267 Pengurus PDRI Dilantik, Annisa Pohan Jadi Ketua Dewan Kehormatan

Jum'at, 20 September 2024 - 17:00 WIB
loading...
267 Pengurus PDRI Dilantik,...
Annisa Pohan menjabat Ketua Dewan Kehormatan Perempuan Demokrat Republik Indonesia (PDRI) periode 2024-2029. Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Sebanyak 267 Pengurus Perempuan Demokrat Republik Indonesia (PDRI) periode 2024-2029 dilantik pada Kamis, 19 September 2024. Pelantikan yang dilakukan Ketua Umum PDRI Vitri C. Mallarangeng itu dihadiri juga oleh Ketua Fraksi Partai Demokrat DPR Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas).

Hadir pula istri Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang juga Ketua Umum Srikandi Demokrat Annisa Pohan. Kemudian, hadir juga Anggota Dewan Kehormatan PDRI Aliya Rajasa.

Adapun Ketua Dewan Kehormatan PDRI dijabat oleh Annisa Pohan. Sedangkan Aliya Rajasa menjabat Anggota Dewan kehormatan PDRI. Ketua Dewan Pembina PDRI dijabat oleh Vera Febyanthy Rumangkang.

267 Pengurus PDRI Dilantik, Annisa Pohan Jadi Ketua Dewan Kehormatan




"Izin saya perkenalkan sejumlah nama-nama yang menghiasi kepengurusan PDRI periode 2024-2029 Ibu Annisa Pohan sebagai Ketua Dewan Kehormatan dan, Ibu Aliya Rajasa sebagai Anggota Dewan Kehormatan,” ujar Vitri dalam sambutannya.

Sementara itu, posisi Ketua Umum PDRI Periode 2024-2029 dijabat oleh Vitri C. Mallarangeng dengan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Lasmi Indaryani. Selanjutnya, Bendahara Umum PDRI Nurwayah dan Ketua BPOKK dijabat oleh Dina Lorenza.

Vitri mengatakan, kepengurusan PDRI periode 2024-2029 juga diisi oleh sejumlah mantan kepala daerah di Indonesia. Mulai dari mantan Bupati Lebak Iti Jayabaya, mantan Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana, dan eks Bupati Poso Verna Inkiriwang.

Kepengurusan PDRI juga diisi oleh mantan Wakil Menteri Pendidikan dan Kebudayaan periode 2011-2014 Wiendu Nuryanti. “Untuk posisi Ketua Dewan Pakar ada Ibu Wiendu Nuryanti,” pungkas Vitri.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Sesalkan Aksi Teror...
Sesalkan Aksi Teror Terhadap Wartawan Tempo, AHY Harap Isu Tak Melebar
Bergabung ke Demokrat,...
Bergabung ke Demokrat, Mantan Wasekjen PBB Optimistis Dongkrak Suara di Pemilu 2029
AHY Tunjuk 7 Waketum...
AHY Tunjuk 7 Waketum Partai Demokrat, Ada Dede Yusuf hingga Edhie Baskoro Yudhoyono
AHY Tunjuk Andi Mallarangeng...
AHY Tunjuk Andi Mallarangeng Jadi Ketua Dewan Pakar Demokrat 2025-2030
Tunjuk Irwan Fecho Jadi...
Tunjuk Irwan Fecho Jadi Bendum Demokrat, AHY: Tugas Berat Gantikan Renville Antonio
AHY Umumkan Jajaran...
AHY Umumkan Jajaran DPP Demokrat 2025-2030: Herman Khaeron Sekjen, Irwan Fecho Bendahara Umum
Makna Tongkat Komando...
Makna Tongkat Komando Bertuliskan Asmaul Husna dari AHY ke Prabowo
Puan Hadiri Penutupan...
Puan Hadiri Penutupan Kongres Demokrat, Aria Bima: Kita Butuh Komunikasi Lintas Partai Politik
Partai Perindo dan Demokrat...
Partai Perindo dan Demokrat Siap Kolaborasi Dukung Pemerintahan Prabowo
Rekomendasi
Siasat Saul Canelo Alvarez...
Siasat Saul Canelo Alvarez Mainkan Kartu Truf demi Bertarung dengan Jake Paul
Rencana Penobatan Pangeran...
Rencana Penobatan Pangeran William-Kate Middleton Terungkap, Lebih Modern dan Sederhana
Viral, Pimpinan Universitas...
Viral, Pimpinan Universitas India Oleskan Kotoran Sapi ke Dinding Kelas untuk Redam Panas
Berita Terkini
Rekomendasi Komnas HAM...
Rekomendasi Komnas HAM terkait Mantan Pemain Sirkus OCI: Tuntutan Diselesaikan secara Hukum
30 menit yang lalu
Saksi Sebut Uang Suap...
Saksi Sebut Uang Suap PAW Harun Masiku dari Hasto, Febri Diansyah: Kabar Burung
59 menit yang lalu
Ini Kata 6 Tokoh atas...
Ini Kata 6 Tokoh atas Polemik Ijazah Jokowi
1 jam yang lalu
Tahanan KPK Termasuk...
Tahanan KPK Termasuk Hasto Rayakan Paskah di Rutan Merah Putih
3 jam yang lalu
7 Jenderal Polisi Bintang...
7 Jenderal Polisi Bintang 2 Masuk Daftar Mutasi Polri April 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Generasi Muda FKPPI...
Generasi Muda FKPPI Komitmen Jaga Demokrasi di Tengah Transformasi Peran TNI
3 jam yang lalu
Infografis
Alasan Ramalan dalam...
Alasan Ramalan dalam Serial The Simpsons Selalu Jadi Kenyataan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved