Kabareskrim Kelahiran Jawa Timur, Nomor 2 Eks Anggota Timsus Penyidikan Kasus Munir
Jum'at, 18 Agustus 2023 - 05:41 WIB
JAKARTA - Ada dua Kepala Badan Reserse Kriminal ( Kabareskrim ) kelahiran Jawa Timur (Jatim). Kabareskrim merupakan jabatan strategis di institusi Polri yang dijabat oleh Perwira Tinggi (Pati) Bintang Tiga.
Berdasarkan laman resmi website Polri yakni, www.polri.go.id dijelaskan Bareskrim adalah unsur pelaksana tugas pokok Polri. Kabareskrim bertugas membantu Kapolri dalam membina dan menyelenggarakan fungsi penyelidikan dan penyidikan tindak pidana, pengawasan dan pengendalian penyidikan, penyelenggaraan identifikasi, laboratorium forensik dalam rangka penegakan hukum.
Berikut Ini Kabareskrim Kelahiran Jawa Timur:
Pria kelahiran Mojokerto, Jawa Timur 18 Mei 1958 ini tercatat sebagai Kabreskrim ke-17. Lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) 1982 ini berpengalaman dalam bidang reserse. Jabatan terakhir jenderal bintang tiga ini adalah Kabareskrim.
Anang Iskandar menjabat sebagai Kabareskrim cukup singkat hanya 8 bulan terhitung 7 September 2015 hingga 31 Mei 2016. Anang diangkat menjadi Kabareskrim menggantikan Komjen Pol Budi Waseso.
Selama mengabdi di Korps Bhayangkara, Anang Iskandar banyak menduduki jabatan strategis yakni, Wakapolsek Denpasar Kota kemudian, Kapolsek Denpasar Selatan, Kapolsek Kuta Bali, Dan KP3 BIA Ngurah Rai Bali.
Dari Bali, Anang Iskandar ditarik ke Jawa untuk menduduki jabatan sebagai Kasat Serse Tangerang, kemudian pindah ke Jakarta dengan menjabat sebagai Kapolsek Metro Pancoran Jakarta Selatan. Selanjutnya sebagai Kanit VC Sat Serse Umum Dit Serse Polda Metro Jaya.
Sebelum Polri berpisah dari TNI, Anang sempat menduduki jabatan Paban Muda Binkar Spers ABRI, kemudian Sesdit Bimas Polda Bengkulu dan Paban Madya Binkar Spers ABRI. Anang sempat kembali ke tanah kelahirannya di Jawa Timur dengan menjabat sebagai Kapolres Blitar, Kapolres Kediri, kemudian Ka SPN Mojokerto Polda Jawa Timur.
Berdasarkan laman resmi website Polri yakni, www.polri.go.id dijelaskan Bareskrim adalah unsur pelaksana tugas pokok Polri. Kabareskrim bertugas membantu Kapolri dalam membina dan menyelenggarakan fungsi penyelidikan dan penyidikan tindak pidana, pengawasan dan pengendalian penyidikan, penyelenggaraan identifikasi, laboratorium forensik dalam rangka penegakan hukum.
Baca Juga
Berikut Ini Kabareskrim Kelahiran Jawa Timur:
1. Komjen Pol (Purn) Anang Iskandar
Pria kelahiran Mojokerto, Jawa Timur 18 Mei 1958 ini tercatat sebagai Kabreskrim ke-17. Lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) 1982 ini berpengalaman dalam bidang reserse. Jabatan terakhir jenderal bintang tiga ini adalah Kabareskrim. Anang Iskandar menjabat sebagai Kabareskrim cukup singkat hanya 8 bulan terhitung 7 September 2015 hingga 31 Mei 2016. Anang diangkat menjadi Kabareskrim menggantikan Komjen Pol Budi Waseso.
Selama mengabdi di Korps Bhayangkara, Anang Iskandar banyak menduduki jabatan strategis yakni, Wakapolsek Denpasar Kota kemudian, Kapolsek Denpasar Selatan, Kapolsek Kuta Bali, Dan KP3 BIA Ngurah Rai Bali.
Dari Bali, Anang Iskandar ditarik ke Jawa untuk menduduki jabatan sebagai Kasat Serse Tangerang, kemudian pindah ke Jakarta dengan menjabat sebagai Kapolsek Metro Pancoran Jakarta Selatan. Selanjutnya sebagai Kanit VC Sat Serse Umum Dit Serse Polda Metro Jaya.
Sebelum Polri berpisah dari TNI, Anang sempat menduduki jabatan Paban Muda Binkar Spers ABRI, kemudian Sesdit Bimas Polda Bengkulu dan Paban Madya Binkar Spers ABRI. Anang sempat kembali ke tanah kelahirannya di Jawa Timur dengan menjabat sebagai Kapolres Blitar, Kapolres Kediri, kemudian Ka SPN Mojokerto Polda Jawa Timur.
tulis komentar anda