17 Kabupaten/Kota Berhasil Kendalikan COVID-19 dari Zona Risiko Tinggi ke Sedang

Selasa, 07 Juli 2020 - 13:52 WIB
loading...
17 Kabupaten/Kota Berhasil Kendalikan COVID-19 dari Zona Risiko Tinggi ke Sedang
Anggota Tim Pakar Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19, Dewi Nur Aisyah melaporkan hingga 5 Juli 2020 sebanyak 17 kabupaten/kota berhasil mengendalikan kasus COVID-19 dari zona risiko tinggi ke zona risiko sedang. Foto/BNPB
A A A
JAKARTA - Anggota Tim Pakar Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19, Dewi Nur Aisyah melaporkan hingga 5 Juli 2020 sebanyak 17 kabupaten/kota berhasil mengendalikan kasus COVID-19 dari zona risiko tinggi ke zona risiko sedang.

“Ada 17 kabupaten kota yang masuk ke dalam zona risiko tinggi yang sudah turun menjadi zona risiko sedang,” ujar Dewi di Media Center Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19, Graha BNPB, Jakarta, Selasa (7/7/2020). (Baca juga: Indonesia di Pintu Krisis, Politikus PDIP Minta Presiden Tegas dan Cepat)

Berikut ini adalah 17 kabupaten/kota yang telah berhasil mengendalikan COVID-19 di daerahnya dari risiko tinggi turun menjadi risiko sedang, di antaranya:

1. Provinsi Bali yakni Bangli, Karangasem.

2. Provinsi Banten yakni Kota Tangerang Selatan.

3. Provinsi Kalimantan Selatan yakni Kotabaru.

4. Provinsi Kalimantan Timur yakni Kota Balikpapan.

5. Provinsi Sulawesi Utara yakni Kota Manado.

6. Provinsi Maluku yakni Kota Ambon Maluku Utara Halmahera Utara, Kota Tidore Kepulauan

7. Provinsi Nusa Tenggara Barat yakni Kota Mataram.
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1645 seconds (0.1#10.140)