Ketua DPD RI Minta Pelayanan Vaksin untuk Lansia Dipermudah

Jum'at, 05 Maret 2021 - 11:54 WIB
loading...
Ketua DPD RI Minta Pelayanan...
Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti mendukung program vaksinasi Covid-19 untuk lansia. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Dukungan terhadap program vaksinasi Covid-19 untuk lansia diberikan Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti. Menurutnya, proses pemberikan vaksin untuk lansia tidak boleh sama dengan masyarakat lainnya. Salah satu alasan yang disampaikan LaNyalla adalah, virus Covid-19 cukup rentan bagi masyarakat lansia.

"Proses vaksinasi untuk lansia tidak boleh sama dengan masyarakat yang usia produktif. Sebab, imunitas lansia tidak sebagus masyarakat produktif. Berarti lansia harus menghindari keramaian," katanya, Jumat (5/3/2021).

Senator asal Jawa Timur itu mengingatkan pemerintah agar lansia tidak sampai mengantri di sejumlah fasilitas kesehatan (faskes) untuk dilayani vaksinasi. "Pemerintah harus menyiapkan faskes di seluruh wilayah agar para lansia mendapatkan pelayanan vaksin dengan cara yang lebih baik. Yang tentu saja membuat para lansia tidak harus mengantri," ujarnya,

LaNyalla menyarankan agar daerah juga dapat melaksanakan vaksinasi dengan fasilitas drive thru untuk lansia seperti yang dilakukan di Jakarta. "Jika vaksinasi untuk lansia di Jakarta dapat dilaksanakan dengan fasilitas drive thru, berarti pelayanan ini dapat diberikan di setiap daerah. Sehingga dapat memotong antrean, dan lansia tidak berkumpul di dalam faskes," katanya.

Tidak itu saja, mantan Ketua Umum Kadin Jawa Timur juga meminta para nakes dan petugas pelayanan diberikan keterampilan praktis, dan dipersiapkan untuk menekan kesalahan teknis di lapangan.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
KPK Sebut KONI Jawa...
KPK Sebut KONI Jawa Timur Terima Dana Hibah dari APBD
Pakar Hukum Nilai Kasus...
Pakar Hukum Nilai Kasus Hukum La Nyalla Terkesan Dipaksakan
Cegah Persepsi Negatif,...
Cegah Persepsi Negatif, KPK Diminta Transparan Terkait Penggeledahan Rumah La Nyalla
KPK Geledah Kantor KONI...
KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Kasus Dana Hibah Pokmas
La Nyalla Pertanyakan...
La Nyalla Pertanyakan Penggeledahan KPK di Rumahnya
Anggota DPD RI Sebut...
Anggota DPD RI Sebut Efisiensi Dana Otsus Hambat Pembangunan di Papua
Senator Siti Aseanti...
Senator Siti Aseanti Perkuat Pemahaman Nilai Kebangsaan ke Pelajar Kapuas
Vanita Naraya Ungkap...
Vanita Naraya Ungkap Peran Kunci Perempuan dalam Demokrasi
DPD: Implementasikan...
DPD: Implementasikan PPPK Dapat Mengajar di Sekolah Swasta
Rekomendasi
QJMotor Siapkan SRK...
QJMotor Siapkan SRK 650 R Penantang Ninja ZX-6R Bermesin 4 Piston
Tiga Kapolda Termuda...
Tiga Kapolda Termuda di Indonesia, Nomor 2 dan 3 Jebolan Akpol 1996
10 Film Indonesia Tayang...
10 Film Indonesia Tayang Mei 2025, Didominasi Genre Horor
Berita Terkini
Hanura Resmi Dukung...
Hanura Resmi Dukung Pemerintahan Prabowo Subianto
2 jam yang lalu
Antara Pragmatisme Hukum...
Antara Pragmatisme Hukum dan Pragmatisme Politik
3 jam yang lalu
Tegaskan Prabowo Presiden...
Tegaskan Prabowo Presiden Konstitusional, OSO: Kita Tahu Siapa yang Mengadu Domba
9 jam yang lalu
Buka Kornas Penyuluh...
Buka Kornas Penyuluh Pertanian, Mentan Pastikan PPL Wujudkan Swasembada Pangan
10 jam yang lalu
Hadiri Pelantikan Pengurus...
Hadiri Pelantikan Pengurus Partai Hanura, Sekjen Perindo: Kita Punya DNA yang Sama
10 jam yang lalu
Menakar Tuntutan Purnawirawan...
Menakar Tuntutan Purnawirawan TNI terhadap Gibran
10 jam yang lalu
Infografis
Rakyat Swiss Minta Pembelian...
Rakyat Swiss Minta Pembelian 36 Jet Tempur F-35 AS Dibatalkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved