Pos Indonesia, Layani Lebih Cepat dan Tepat lewat Chanel Info dan Komplain

Kamis, 08 Oktober 2020 - 13:56 WIB
loading...
Pos Indonesia, Layani...
KomitmenPos Indonesia melayani pelanggan secara digital, tak hanya fokus pada inovasi produk layanan dan jasa, tetapi juga mencakup layanan informasi dan komplain.
A A A
BANDUNG - Komitmen PT Pos Indonesia (Persero) melayani pelanggan secara digital, tak hanya fokus pada inovasi produk layanan dan jasa, tetapi juga mencakup layanan lainnya seperti informasi dan komplain.

Di mana, layanan informasi dan komplain telah dipermudah Pos Indonesia agar akses pelanggan terhadap BUMN ini lebih dekat. Pelanggan tidak lagi direpotkan bagaimana mendapatkan informasi terkait kiriman dan cara komplain produk.

Karena bagi Pos Indonesia, pelayanan informasi dan komplain adalah komponen penting dalam memberi pelayanan maksimal kepada pelanggan. Sehingga berbagai saluran layanan dibuka. Bahkan, akses tersebut telah dibuat secara digital.

"Kalau dulu, layanan informasi Pos Indonesia sudah sangat terkenal dengan Halo Pos 161. Sekarang kami perkuat lagi dengan menggunakan platform digital, omny chanel," kata Vice President Product Management & Marketing PT Pos Indonesia (Persero) Tata Sugiarta.

Menurut dia, layanan itu bisa diakses customer melalui banyak chanel. Seperti email, chat boot, media sosial, hingga terhubung langsung dengan petugas contac center Pos Indonesia. Layanan itu, kata dia, bisa diakses melalui website resmi perusahaan www.posindonesia.co.id.

"Customer tidak hanya bisa menelpon, tapo bisa ajukan pertanyaan, komplain, dan apapun melalui banyak chanel yang kami sediakan. Bila lewat chat boot, bisa menanyakan banyak hal yang bersifat umum," beber Tata.

Melalui layanan tersebut, mayarakat juga bisa mendapatkan informasi tentang tarif, produk, program, dan lainnya. Bahkan, melakukan tracking kiriman. "Kecuali kalau ada pertanyaan yang sangat spesifik, nanti akan dilayani oleh petugas kami," katanya.

Komitmen Pos Indonesia memberi pelayanan terbaik kepada pelanggannya juga dilakukan melalui media sosial. Masyarakat bisa mengajukan pertanyaan, mendapat informasi, dan lainnya melalui saluran tersebut.

"Ini komitmen kami mempermudah masyarakat mendapatkan informasi dan akses terhadap layanan yang kami berikan," imbuh dia.
(ars)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Arya Sinulingga Sebut...
Arya Sinulingga Sebut Komunikasi Efektif Harus Terdesentralisasi
Pemerintah Terbitkan...
Pemerintah Terbitkan Prangko Kunjungan Paus ke Indonesia
Apresiasi Mitra, Pos...
Apresiasi Mitra, Pos Indonesia Berikan Penghargaan
BPKH Bakal Bentuk 10.000...
BPKH Bakal Bentuk 10.000 Pos Pendaftaran Haji hingga ke Pelosok Negeri
Hari Bhakti Postel ke-78,...
Hari Bhakti Postel ke-78, Generasi Muda Diajak Majukan Pos dan Telekomunikasi
MA Bahas Penguatan Kerja...
MA Bahas Penguatan Kerja Sama dengan Pos Indonesia
DPR Dukung Pos Indonesia...
DPR Dukung Pos Indonesia Tangani Logistik Pemilu 2024
Kurang dari Seminggu...
Kurang dari Seminggu Realisasi Penyaluran BLT BBM, PKH, BPNT Lebih dari 60%
Mensos Akui Penyaluran...
Mensos Akui Penyaluran BLT BBM Alami Keterlambatan
Rekomendasi
Bos Shin Bet Israel...
Bos Shin Bet Israel Yakin akan Berdirinya Negara Palestina
PERINMA Gelar Webinar...
PERINMA Gelar Webinar Empower, Inspire, Act untuk Dorong Kesetaraan Gender
Kronologi Hamdan Ballal...
Kronologi Hamdan Ballal Sutradara No Other Land Diserang dan Ditangkap Militer Israel
Berita Terkini
LBH GP Ansor Perintahkan...
LBH GP Ansor Perintahkan Jajarannya Dampingi Mahasiswa Pedemo yang Ditahan Polisi
1 jam yang lalu
Pasbata: Teror Kepala...
Pasbata: Teror Kepala Babi di Kantor Tempo Upaya Adu Domba
1 jam yang lalu
3 Terdakwa TNI Pembunuh...
3 Terdakwa TNI Pembunuh Bos Rental Dipecat, Hakim: Prajurit Dididik Lindungi Warga, Bukan Bunuh Rakyat
1 jam yang lalu
Anak Bos Rental Mobil...
Anak Bos Rental Mobil Belum Bisa Maafkan Pembunuh Ayahnya: Kami Masih Sakit Hati
1 jam yang lalu
Puan Tegaskan DPR Belum...
Puan Tegaskan DPR Belum Terima Surpres RUU Polri
2 jam yang lalu
Puan Maharani Ungkap...
Puan Maharani Ungkap Peluang Megawati, Jokowi, dan SBY Duduk Bareng
2 jam yang lalu
Infografis
Kucing Caracal Serang...
Kucing Caracal Serang Tentara Israel, Dipuji Lebih Membela Palestina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved