Kasus Positif Covid-19 Kian Mengkhawatirkan, Rumah Sakit di Ambang Kolaps

Rabu, 09 September 2020 - 09:02 WIB
loading...
A A A
Kasus Positif Covid-19 Kian Mengkhawatirkan, Rumah Sakit di Ambang Kolaps


Ketua Umum PB IDI Daeng M Faqih mengatakan, dari pemetaan tersebut akan ketahuan apakah rumah sakit perlu menyiapkan tempat tidur tambahan ataukah perlu menambah ruang perawatan. Apabila dengan penambahan ruang perawatan, namun masih saja tidak cukup, pemerintah daerah dinilai perlu segera menyiapkan rumah sakit rujukan tambahan. “Termasuk menyiapkan alat-alatnya, fasilitasnya, termasuk tenaga kesehatannya,” ucapnya saat dihubungi KORAN SINDO.

Anggota Komisi IX DPR Intan Fauzi mengatakan, lonjakan kasus positif setiap harinya yang mencapai 3.000 diakibatkan pemeriksaan yang terus ditingkatkan baik PCR maupun PCM. Tetapi, jumlah itu dinilai masih belum mencerminkan kondisi faktual di lapangan dengan jumlah penduduk Indonesia yang lebih dari 273 juta. Dia berharap bisa menyiapkan tenaga kesehatan dan tempat tidur untuk pasien. (Lihat videonya: Kesultanan Buton yang Tidak Pernah Dijajah Negara Eropa)

Intan melanjutkan, Indonesia sejak Maret sudah membangun berbagai rumah sakit khusus infeksi sehingga terjadi peningkatan kapasitas ruang isolasi di rumah sakit rujukan dan nonrujukan. Dia menyebut kecukupan ruang perawatan pada rumah sakit di setiap berbeda-beda. Dia menyebut angka rata-rata keterisian rumah sakit di Tanah Air masih 49%.

“Kalau secara kecukupan ruang isolasi terkait bed juga memang beragam karena bicara Bali, Jakarta, atau beberapa daerah, Sulawesi, Sumatera memadai, tapi kesiapan di RS provinsi di Indonesia rata-rata sekitar 49%, artinya masih jauh,” sebutnya. (Kiswondari/Bima Setiadi)
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Peneliti Maarif Institute...
Peneliti Maarif Institute Jadi Doktor Administrasi Publik Pertama di UMJ
Positif Covid-19, Atalia...
Positif Covid-19, Atalia Minta Doa Supaya Ridwan Kamil Tak Tertular
Teliti Peran DPR di...
Teliti Peran DPR di Masa Pandemi, Misbakhun Raih Gelar Doktor Ekonomi
Waspadai Lagi Covid-19,...
Waspadai Lagi Covid-19, Kemenkes Imbau Tetap Prokes dan Hidup Sehat
Lewat Disertasi, Kombes...
Lewat Disertasi, Kombes Yade Setiawan Ungkap Keberhasilan Polri Tangani Covid-19
Setelah Pandemi, Pemerintah...
Setelah Pandemi, Pemerintah Diminta Tak Gegabah Keluarkan Kebijakan
Deretan Brevet dan Tanda...
Deretan Brevet dan Tanda Jasa Komjen Dharma Pongrekun, Sosok yang Sebut Covid-19 Konspirasi
Usai Pandemi Covid-19,...
Usai Pandemi Covid-19, Dinilai Ada Sejumlah Potensi dan Tantangan UMKM
Libur Nataru, Masyarakat...
Libur Nataru, Masyarakat Diminta Waspada Peningkatan Covid-19
Rekomendasi
Jambore Karhutla Riau...
Jambore Karhutla Riau 2025, Kapolri: Pemuda Ujung Tombak Penjaga Kelestarian Lingkungan
Volkswagen Singkirkan...
Volkswagen Singkirkan Tesla dari Eropa, Ini Angka Penjualannya
Saksikan Ajang Apresiasi...
Saksikan Ajang Apresiasi Tertinggi Wanita-Wanita Inspiratif di Indonesia dan Vote Nominasi Favoritmu di WOMEN’S INSPIRATION AWARDS 2025, Selasa 29 April Pukul 21.00 WIB di iNews
Berita Terkini
Motor Royal Enfield...
Motor Royal Enfield Ridwan Kamil yang Disita KPK Atas Nama Orang Lain
31 menit yang lalu
Hasto Sulit Tidur Kepikiran...
Hasto Sulit Tidur Kepikiran Agustiani Tio Dicegah KPK ke Luar Negeri
57 menit yang lalu
Fraksi Gerindra Tegur...
Fraksi Gerindra Tegur Ahmad Dhani Buntut Kasus Penghinaan Marga
1 jam yang lalu
9 Fakta Try Sutrisno,...
9 Fakta Try Sutrisno, Sosok Jenderal Disegani di Era Soeharto yang Kini Tuntut Wapres Diganti
2 jam yang lalu
Mendagri Bakal Kaji...
Mendagri Bakal Kaji Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa Surakarta
3 jam yang lalu
Saksikan Malam Ini 30...
Saksikan Malam Ini 30 Menit Bersama Kabinet Merah Putih Jurus Yassierli Tangkal Badai PHK Bersama Anita Dewi, di iNews
3 jam yang lalu
Infografis
Penuh Tantangan, Beban...
Penuh Tantangan, Beban Kelas Menengah Kian Berat di 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved