Pengumuman Kabinet Jokowi-Ma'ruf Amin Bersamaan dengan Pelantikan

Senin, 21 Oktober 2019 - 14:09 WIB
Pengumuman Kabinet Jokowi-Maruf...
Pengumuman Kabinet Jokowi-Ma'ruf Amin Bersamaan dengan Pelantikan
A A A
JAKARTA - Pengumuman kabinet pemerintahan Jokowi-Ma’ruf Amin periode 2019-2024 kemungkinan dilakukan bersamaan dengan pelantikan. Hal ini disampaikan mantan Ketua MK Mahfud MD seusai bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

"Hari Rabu jam 7 diundang ke sini. Pertama jam 7 itu untuk diperkenalkan semua kepada Anda. Ini kan satu-satu hari ini. Besok Rabu diperkenalkan semua," ungkapanya.

Setelah itu, menurut Mahfud akan dilakukan pelantikan menteri Kabinet mendatang. "Sesudah itu jam 9 penyerahan SK untuk masing-masing orang. Sesudah itu pelantikan," tuturnya

Seperti diketahui Presiden Jokowi memanggil satu per satu calon menterinya. Setidaknya terdapat tujuh sosok yang sudah dipanggil yakni Mahfud MD, Bupati Minahasa Selatan Christiany Eugenia Tetty Paruntu.

Selain itu, dari kalangan profesional yakni Wishnutama, pengusaha Erick Tohir, Gojek Nadiem Anwar Makarim, Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian, dan Ketua Umim Partai Golkar Airlangga Hartarto.
(cip)
Berita Terkait
Selain Wapres, Jokowi...
Selain Wapres, Jokowi Disarankan Aktifkan Ma'ruf Amin Jadi Penasihat
Jejak Reshuffle Kabinet...
Jejak Reshuffle Kabinet Era Jokowi-Ma'ruf Amin
Pemerintah Diimbau Antisipasi...
Pemerintah Diimbau Antisipasi Gimik Politik Terkait Dana Stimulus UMKM
Istana Buka Kemungkinan...
Istana Buka Kemungkinan Reshuffle Kabinet Sebelum 2020 Berakhir
Penilaian 6 Menteri...
Penilaian 6 Menteri Baru di Mata Jokowi
Reshuffle Kabinet, PKS...
Reshuffle Kabinet, PKS Sarankan Jokowi Libatkan KPK Pilih Calon Menteri
Berita Terkini
Dukung Wanti-wanti Prabowo,...
Dukung Wanti-wanti Prabowo, Cak Imin: Komunikasi Buruk Menambah Beban Baru
1 jam yang lalu
Soal Bonus Ojol Rp50.000,...
Soal Bonus Ojol Rp50.000, Wamenaker: Mereka Cuma Pekerja Sambilan
2 jam yang lalu
KPK Sita Rp150 Miliar...
KPK Sita Rp150 Miliar dari Korporasi Terkait Kasus Taspen
3 jam yang lalu
LBH Haidar Alwi Laporkan...
LBH Haidar Alwi Laporkan Dugaan Ujaran Kebencian ke Bareskrim
3 jam yang lalu
Ruh Perlawanan dan Tanda-Tanda...
Ruh Perlawanan dan Tanda-Tanda Zaman
3 jam yang lalu
Sinergi PBNU-Polri Wujudkan...
Sinergi PBNU-Polri Wujudkan Mudik Aman dan Nyaman bagi Warga NU
3 jam yang lalu
Infografis
AS Mengakui Perang Ukraina...
AS Mengakui Perang Ukraina Adalah Perang Proksi AS dengan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved