6 Senjata Tradisional Padang, Nomor 3 Terinspirasi Kuku Harimau

Selasa, 30 Agustus 2022 - 20:11 WIB
Sedikitnya ada enam senjata tradisional dari Padang, Sumatra Barat yang bisa diketahui. Salah satunya kerambit. Foto DOK Ist
JAKARTA - Sedikitnya ada enam senjata tradisional dari Padang , Sumatra Barat yang bisa diketahui. Senjata tradisional merupakan salah satu elemen budaya yang ada di Indonesia.

Pada zaman dahulu, senjata merupakan alat perlindungan diri, berburu atau dipercaya memiliki kekuatan mistis serta dapat pula sebagai pelengkap pakaian adat. Karena itu setiap daerah di Indonesia memiliki senjata tradisional nya masing masing.

Baca juga : Warisan Budaya, Mainan Tradisional Harus Dilestarikan

Suku Minangkabau yang tersebar di provinsi Sumatra Barat dan mengisi kota Padang ini juga termasuk suku yang memiliki beberapa senjata tradisional.

Berikut enam senjata tradisional asal kota Padang seperti dilansir dari berbagai sumber :



1. Klewang Padang

Bentuk dari klewang padang ini berupa parang satu sisi seperti samurai yang punya tumpuan berat di tengahnya.

Diketahui senjata tradisional ini sempat digunakan untuk pasukan perang Padri abad ke-19. Saat ini klewang sering digunakan untuk kegiatan pertanian.

2. Ruduih
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More