Syarat Perjalanan Diperketat, Epidemiolog: Perlu Sinergi di Lapangan

Jum'at, 23 April 2021 - 07:21 WIB
Baca juga: Pengumuman! Syarat Perjalanan Diperketat Mulai Hari Ini, Hasil Tes Covid Hanya Berlaku 1 Hari



Lalu penguatan pengawasan lainnya juga di titik-titik perjalanan. Salah satunya di rest area. Pemerintah harus memastikan tidak ada kerumunan di rest era tersebut. "Termasuk lokasi tujuan yakni dengan sistem lapor diri dan pemantauannya," tuturnya.

Lebih lanjut Dicky mengingatkan, yang paling penting adalah berlanjutan 3T yakni testing, tracing dan treatment. Menurutnya, jangan sampai momen puasa dan lebaran ini kualitas 3T tidak terjaga.

Ini tentu kalau bicara efektivitas menurut saya tidak bisa hanya dilihat dari konteks ini. "Karena yang paling penting adalah bagaimana menjaga kontinuitas selama masa mudik, puasa dan lebaran. Bagaimana menjaga keberlanjutan dan kualitas 3T. Ini yang berat sekali," katanya.
(abd)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More