Bareskrim Bagikan Tips Agar Warganet Terhindar Jadi Korban Penipuan Digital
Jum'at, 26 Mei 2023 - 21:37 WIB
Dia menyampaikan masyarakat yang terperangkap dalam penipuan adalah mengincar keuntungan finansial dengan memanfaatkan celah ketidakkritisan warganet. Menurutnya, berpikir jernih saat menerima iming-iming menggiurkan perlu dilakukan untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan.
Berdasarkan pengalaman Cia Wardana sebagai Broadcaster, tawaran mendapatkan sesuatu yang menjadi incaran memang membuat emosi meluap sehingga diperlukan kemampuan mengelola emosi yang baik.
Menurut Cia, warganet harus bisa mengontrol perasaan atau emosi sebelum membeli sesuatu yang sangat diinginkan, sepeti tiket konser band idola. Bertanya pada orang yang berpengalaman, menghindari membayar penuh juga perlu dilakukan.
“Aku lebih pingin kasih tips aja, aku juga sering merasa pingin banget beli dari mereka, tapi kaya sabar dulu nggak sih. Kita juga harus sering double check,” kata penyiar radio ini.
Berdasarkan pengalaman Cia Wardana sebagai Broadcaster, tawaran mendapatkan sesuatu yang menjadi incaran memang membuat emosi meluap sehingga diperlukan kemampuan mengelola emosi yang baik.
Menurut Cia, warganet harus bisa mengontrol perasaan atau emosi sebelum membeli sesuatu yang sangat diinginkan, sepeti tiket konser band idola. Bertanya pada orang yang berpengalaman, menghindari membayar penuh juga perlu dilakukan.
Baca Juga
“Aku lebih pingin kasih tips aja, aku juga sering merasa pingin banget beli dari mereka, tapi kaya sabar dulu nggak sih. Kita juga harus sering double check,” kata penyiar radio ini.
(kri)
Lihat Juga :
tulis komentar anda