5 Jenis Alutsista Canggih Ini Dibeli Prabowo Sejak Menjabat Menhan

Kamis, 17 Februari 2022 - 08:28 WIB
loading...
5 Jenis Alutsista Canggih...
Selama menjbat sebagai menhan, Prabowo Subianto membeli sejumlah alutsista untuk memperkuat TNI. Foto/navalgroup.com
A A A
JAKARTA - Saat memutuskan bersedia bergabung ke dalam pemerintahan Presiden Jokowi, Prabowo Subianto hanya mau posisi sebagai Menteri Pertahanan. Sejak menjabat pada akhir 2019, mantan Danjen Kopassus itu telah melakukan pengadaan sejumlah alat utama sistem persenjataan ( alutsista ) untuk TNI.

Alutsista terus dimodernisasi demi mendukung TNI melaksanakan tugas dan fungsi pertahanan. Prabowo sangat yakin sampai saat ini negara dengan sistem dan kemampuan pertahanan yang baik akan disegani dalam kancah politik global. Berikut deretan lima jenis alutsista yang telah dibeli Indonesia selama Prabowo menjabat.



Kendaraan Taktis (Rantis) Maung

5 Jenis Alutsista Canggih Ini Dibeli Prabowo Sejak Menjabat Menhan

Foto/dok.SINDOnews

Kendaraan Taktis (Rantis) Maung ini adalah buatan PT Pindad. Kendaraan ini digunakan untuk memperkuat tugas prajurit TNI. Prabowo Subianto menyerahkan kendaraan taktis Maung ini ketika penyelenggaraan Rapat Pimpinan Kementerian Pertahanan di Jakarta pada 11-13 Januari 2021.

Rantis Maung mampu bergerak dengan keepatan hingga 120 km/jam, serta dapat menjangkau jarak tempuh hingga 800 km. Rantis Maung ini juga dilengkapi dengan braket senjata otomatis 7,62 mm, konsol SS2-V4, tracker kendaraan hingga perangkat GPS Navigasi. Kendaraan ini dapat menerjang medan yang sulit serta mampu beroperasi lepas di ruas jalan aspal.

Pesawat Angkut A400M

5 Jenis Alutsista Canggih Ini Dibeli Prabowo Sejak Menjabat Menhan

Foto/dok.Airbusmiitary

Indonesia secara resmi mengakusisi dua unit angkut pesawat angkut militer Airbus400 M. Pesawat yang mempunyai daya jelajah 8.900 km ini mempunyai tiga kemampuan yang meliputi pengangkutan taktis, pengangkutan strategi hingga pengisi bahan bakar di udara. Ruang angkut pesawat ini dapat menampung beban 37 ton.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Prabowo Antar Sekjen...
Prabowo Antar Sekjen Partai Komunis Vietnam To Lam Sampai di Lanud Halim Perdanakusuma
Ditelepon Prabowo saat...
Ditelepon Prabowo saat Tinjau Banjir Bekasi, Kepala BGN Janji Bangun Dapur MBG
Prabowo Panggil Dirut...
Prabowo Panggil Dirut Pertamina ke Istana, Bahas Apa?
Parade Senja Digelar,...
Parade Senja Digelar, Prabowo, SBY, dan Jokowi Hujan-hujanan Naik Maung
Makna Tongkat Komando...
Makna Tongkat Komando Bertuliskan Asmaul Husna dari AHY ke Prabowo
Kelakar Prabowo ke Gibran...
Kelakar Prabowo ke Gibran dan AHY: Sekarang Duduk Berdampingan, Nanti Bisa Bersaing
Tegaskan SBY dan Jokowi...
Tegaskan SBY dan Jokowi Tak Pernah Cawe-cawe, Prabowo: Saya Minta Dicawe-cawe
Yakin Ekonomi RI Kalahkan...
Yakin Ekonomi RI Kalahkan China pada 2050, Prabowo: Yang Bilang Indonesia Gelap Siapa?
Di Kongres Demokrat,...
Di Kongres Demokrat, Prabowo: Sekarang Ada KIM Plus, Tak Tahu Kalau Nanti Ada KIM Plus-Plus
Rekomendasi
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor Asset Management Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon
Berapa Kg Zakat Fitrah...
Berapa Kg Zakat Fitrah untuk 1 Orang? Simak Ketentuannya
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Hati-hati, Ini 5 Efek...
Hati-hati, Ini 5 Efek Puasa Tanpa Sahur bagi Kesehatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved