Bertambah 1.338, Pasien Positif Corona dalam Perawatan Jadi 48.847 Orang

Selasa, 08 September 2020 - 18:24 WIB
loading...
Bertambah 1.338, Pasien...
Pemerintah kembali melaporkan jumlah kasus positif Corona. Tercatat hingga 8 September 2020, jumlah kasus positif yang dalam perawatan 47.509 orang. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Pemerintah kembali melaporkan jumlah kasus positif virus Corona (Covid-19) di Tanah Air. Tercatat hingga 8 September 2020, jumlah kasus positif yang dalam perawatan saat ini menjadi 47.509 orang.

Jumlah ini mengalami penambahan sebanyak 1.338 orang dari hari sebelumnya 7 September 2020 yakni sebanyak 47.509 orang. (Baca juga: 18 ABK Pulih, Total 964 WNI di Luar Negeri Sembuh dari Covid-19)

Sementara itu, tercatat penambahan kasus Covid-19 sebanyak 3.046 kasus. Sehingga akumulasi sebanyak 200.035 orang. Jumlah ini merupakan hasil tracing melalui pemeriksaan sebanyak 32.643 spesimen yang dilakukan dengan metode real time polymerase chain reaction (PCR) dan tes cepat molekuler (TCM).

(Baca juga: Prokontra Pembukaan Bioskop dan Kekhawatiran Penularan Covid-19)

Hari ini, dilaporkan juga kasus yang sembuh dari Covid-19 pada hari ini tercatat 2.306 orang. Sehingga total sebanyak 142.958 orang sembuh dari Covid-19. Dimana tingkat kesembuhan Covid-19 saat ini tercatat menjadi 71,5% dari seluruh jumlah kasus terkonfirmasi Corona.

Selain itu pasien Covid-19 yang meninggal bertambah 100 orang. Sehingga total kematian menjadi 8.230 orang. Saat ini, tingkat kematian akibat Corona di Indonesia mencapai 4,1% dari kasus terkonfirmasi positif.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Waspadai Lagi Covid-19,...
Waspadai Lagi Covid-19, Kemenkes Imbau Tetap Prokes dan Hidup Sehat
Saran Epidemiolog Cegah...
Saran Epidemiolog Cegah Lonjakan Covid-19 saat Libur Nataru
Kasus Covid-19 Naik,...
Kasus Covid-19 Naik, Menko Muhadjir Effendy Minta Masyarakat Jangan Panik
Bupati Bengkulu Selatan...
Bupati Bengkulu Selatan Gusnan Mulyadi Dilaporkan ke KPK Terkait Dugaan Korupsi Dana Covid-19
Status Pandemi Dicabut,...
Status Pandemi Dicabut, Menko PMK: Satgas Covid-19 Otomatis Bubar
Status Pandemi Dicabut,...
Status Pandemi Dicabut, Pemerintah Tetap Jamin Vaksinasi dan Pengobatan Pasien Covid-19
Indonesia Masuk Endemi,...
Indonesia Masuk Endemi, Satgas Beberkan Dasar Pencabutan Status Pandemi Covid-19
Presiden Jokowi: Kalau...
Presiden Jokowi: Kalau Sudah Masuk Endemi, Kena Covid-19 Bayar
Kasus Covid-19 di Indonesia...
Kasus Covid-19 di Indonesia Bertambah 190, Meninggal 5 Orang
Rekomendasi
130.000 Orang Berikan...
130.000 Orang Berikan Penghormatan Terakhir pada Paus Fransiskus di Vatikan
Tren Makanan Manis Meningkat,...
Tren Makanan Manis Meningkat, Yuk Cegah Obesitas dengan 5 Tips Sederhana Ini
El Clasico Jilid 3,...
El Clasico Jilid 3, Barcelona Favorit Juara Copa del Rey 2025
Berita Terkini
PPP Siap Muktamar, Sekjen:...
PPP Siap Muktamar, Sekjen: Tak ada Pergantian Pengurus Wilayah dan Cabang
6 jam yang lalu
2 Rumah Tersangka Korupsi...
2 Rumah Tersangka Korupsi Bank BJB Digeledah KPK, 3 Mobil dan 1 Motor Disita
8 jam yang lalu
Kapolri Perwirakan Aiptu...
Kapolri Perwirakan Aiptu Jimmi Farma Polisi Pemilik Pesantren Gratis
8 jam yang lalu
Layakkah Soeharto Diberi...
Layakkah Soeharto Diberi Gelar Pahlawan Nasional?
9 jam yang lalu
Pelunasan Biaya Haji...
Pelunasan Biaya Haji Reguler Diperpanjang hingga 2 Mei Khusus untuk 4 Provinsi
9 jam yang lalu
Legislator Gerindra...
Legislator Gerindra Ungkap Perintah Presiden Bawa Angin Segar Tertibkan Truk ODOL
9 jam yang lalu
Infografis
Kandungan Gizi dalam...
Kandungan Gizi dalam Kaldu Ayam Bisa Bikin Anak Jadi Tinggi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved