Deretan 17 Brigjen TNI yang Masuk Daftar Mutasi 18 Oktober 2024

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:08 WIB
loading...
Deretan 17 Brigjen TNI...
Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto melakukan rotasi dan mutasi terhadap 63 Perwira Tinggi (Pati) TNI pada Jumat, 18 Oktober 2024. Foto/Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto melakukan rotasi dan mutasi terhadap 63 Perwira Tinggi (Pati) TNI pada Jumat, 18 Oktober 2024. Rinciannya, 35 Pati TNI Angkatan Darat (AD), 15 Pati TNI Angkatan Laut (AL), dan 13 Pati TNI Angkatan Udara (AU).

Adapun rotasi dan mutasi itu berdasarkan Surat Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/1264/X/2024 tanggal 18 Oktober 2024 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Tentara Nasional Indonesia.





Dari 35 Pati TNI AD itu, 17 orang di antaranya berpangkat Brigadir Jenderal (Brigjen) alias Bintang 1. Siapa saja?

Berikut 17 Brigjen TNI yang masuk daftar mutasi 18 Oktober 2024:


1. Brigjen TNI Endro Satoto, S.I.P., M.M., M.Han. dari Kasdam V/ Brw menjadi Staf Ahli Menhan Bid. Politik Kemhan (Sertijab Menunggu Keppres),

2. Brigjen TNI Terry Tresna Purnama, S.I.Kom., M.M. dari Irdam V/ Brw menjadi Kasdam V/Brw,

3. Brigjen TNI Ramli, S.E. dari Kapoksahli Pangdam V/Brw menjadi Irdam V/Brw,

4. Brigjen TNI Harvin Kidingallo, S.H., S.T., M.Han dari Waasrenum Panglima TNI menjadi Pa Sahli Tk.III Bid. Wassus dan LH Panglima TNI,

5. Brigjen TNI Budi Irawan, S.I.P., M.Si. dari Kasdam IV/Dip menjadi Pa Sahli Tk.III Kasad Bid. Jahpers,
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga,...
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga, Komisi I DPR Pertimbangkan TNI Aktif Bisa Jabat di Badan Perbatasan Nasional
Deretan Jenderal Polisi...
Deretan Jenderal Polisi Baru Pascamutasi Polri Besar-besaran Maret 2025
Ada Perluasan Cakupan...
Ada Perluasan Cakupan Operasi Militer Selain Perang di RUU TNI, Ini Saran Pengamat Militer
Perpanjangan Usia Pensiun...
Perpanjangan Usia Pensiun Prajurit dalam RUU TNI, Dekan FISIP Al Azhar: Relevan di Tengah Tantangan Zaman
RUU TNI Dianggap Masih...
RUU TNI Dianggap Masih Memberi Ruang Kembalinya Dwifungsi TNI
Pengamat Militer Sebut...
Pengamat Militer Sebut Seskab Dapat Ditempati Prajurit TNI Aktif
Nurul Arifin: Tidak...
Nurul Arifin: Tidak Ada Alasan bagi Letkol Teddy Mundur dari TNI karena Menjabat Seskab
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
Panglima TNI Ungkap...
Panglima TNI Ungkap Alasan Batas Usia Pensiun Prajurit Ditambah
Rekomendasi
Hasil Tinju Dunia: Nick...
Hasil Tinju Dunia: Nick Ball Pertahankan Sabuk WBA usai Hentikan TJ Doheny
Bukan Lagi AS, 8 Alasan...
Bukan Lagi AS, 8 Alasan Rusia Menganggap Inggris Adalah Musuh Utamanya
Timnas Indonesia U-17...
Timnas Indonesia U-17 Minimal Runner Up Grup untuk Lolos ke Piala Dunia U-17 2025
Berita Terkini
Tepis RUU TNI Kembalikan...
Tepis RUU TNI Kembalikan Dwifungsi ABRI, Utut Adianto Berdalih Tak Ada yang Bisa Kembalikan Jarum Jam
14 menit yang lalu
62 Brigjen Pol Dimutasi...
62 Brigjen Pol Dimutasi Kapolri di Maret 2025, Ini Daftar Namanya
4 jam yang lalu
Pilih Hotel Mewah Bintang...
Pilih Hotel Mewah Bintang 5 untuk Bahas RUU TNI, Sekjen DPR: Available dan Terjangkau!
6 jam yang lalu
Beri Semangat Santri...
Beri Semangat Santri di Ponpes Ciamis, Bahlil Cerita Tidak Pernah Mimpi Jadi Pejabat
8 jam yang lalu
Ditjenpas Sebut 7 Tahanan...
Ditjenpas Sebut 7 Tahanan Lapas Kutacane yang Kabur Belum Kembali
8 jam yang lalu
Soroti Penempatan Perwira...
Soroti Penempatan Perwira Polri di Lembaga Sipil, MPSI: Berpotensi Ancam Netralitas
9 jam yang lalu
Infografis
17 Menteri Jokowi yang...
17 Menteri Jokowi yang Bakal Masuk Kabinet Prabowo
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved