Bahkan Jika Vaksin Sudah Tersedia, Virus Corona Belum Langsung Hilang

Sabtu, 15 Agustus 2020 - 13:16 WIB
loading...
Bahkan Jika Vaksin Sudah...
Foto/ilustrasi.pixabay
A A A
JAKARTA - Seluruh negara di dunia saat ini sangat berharap tersedianya vaksin Covid-19. Tak heran bila semua negara berlomba menemukan vaksin tersebut.

"Semuanya berusaha. Kita pun berusaha supaya vaksin merah putih ini bisa sesegara mungkin tersedia," ujar Direktur Lembaga Biologi Molekuler Eijkman , Amin Soebandrio dalam diskusi Polemik Trijaya Bertajuk Menanti Vaksin Covid-19, Sabtu (15/8/2020).

(Baca: Ini Perbedaan Vaksin Corona Bikinan Indonesia dengan Buatan Asing)

Akan tetapi Amin mengingatkan masyarakat tidak boleh bergantung pada vaksin. Walaupun nantinya vaksin Covid-19 sudah tersedia, protokol kesehatan harus terus dipatuhi masyarakat.

"Ada hal yang yang kita ingat apabila vaksin sudah tersedia dari mana sumbernya bukan berarti pandemi ini langsung selesai. ‎Tidak berarti virus ini langsung hilang, tetapi kita punya kewajiban menjalankan protokol kesehatan," ungkapnya.

(Baca: Eijkman Sebut WHO Prediksi Vaksin COVID-19 Tersedia Akhir Tahun Depan)

Adapun protokol kesehatan yang dimaksudnya adalah menggunakan masker, rajin mencuci tangan dengan air mengalir, dan selalu menjaga jarak dengan orang lain. "Itu tidak boleh dilupakan, ini perlu disadari oleh semua lapisan masyarakat," katanya.

Sementara itu, dia mengatakan bahwa Eijkman menargetkan bakal menyerahkan bibit vaksin merah putih ke Bio Farma pada Februari atau Maret 2021. "Kemudian Bio Farma akan melakukan proses selanjutnya untuk diformulasi, disiapkan uji klinik 1 dan 2 dan 3," imbuhnya.
(muh)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
AstraZeneca Tuai Polemik...
AstraZeneca Tuai Polemik Usai Kasus Pembekuan Darah, BPOM: Sudah Tak Beredar di Indonesia
Mulai 2024 Vaksin Covid-19...
Mulai 2024 Vaksin Covid-19 Tak Gratis, Yerry Tawalujan Berharap Harganya Terjangkau Peserta BPJS
Subvarian Arcturus Muncul,...
Subvarian Arcturus Muncul, Masyarakat Diminta Segera Vaksin Booster
Wacana Vaksin Covid-19...
Wacana Vaksin Covid-19 Berbayar, Ini Penjelasan Wapres
Komisi IX DPR Minta...
Komisi IX DPR Minta Pemerintah Jamin Ketersediaan Vaksin Covid-19 untuk Anak
Jokowi Bangga Indonesia...
Jokowi Bangga Indonesia Bisa Produksi Vaksin mRNA Pertama di Asia Tenggara
BPOM: Vaksin Covovax...
BPOM: Vaksin Covovax Sudah Melewati Evaluasi Data Klinik
Anggota DPR Harap Anak...
Anggota DPR Harap Anak Segera Mendapat Vaksin Booster
51.112.102 Juta Warga...
51.112.102 Juta Warga Indonesia Terdata Sudah Vaksin Booster
Rekomendasi
Dr. Ayu Widyaningrum...
Dr. Ayu Widyaningrum Ukir Sejarah saat Hari Kartini Lewat Penghargaan Internasional di Korea Selatan
Mau Punya Brand Vape...
Mau Punya Brand Vape Sendiri? Ini Jasa Pembuatan Liquid Vape yang Dipercaya Banyak Brand Berkembang
Waroeng Tani, Bukti...
Waroeng Tani, Bukti Nyata Manfaat Pendanaan BRI untuk Bisnis hingga Lintas Generasi
Berita Terkini
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan...
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan Bolak-balik, Tidak Ada Matahari Kembar
15 menit yang lalu
Jokowi Jamu Tony Blair...
Jokowi Jamu Tony Blair di Restoran Menteng, Bahas Apa?
32 menit yang lalu
Terima Kunjungan Serdik...
Terima Kunjungan Serdik Sespimmen Polri di Solo, Jokowi: Mereka Tanya Leadership dan Urusan ke Depan
49 menit yang lalu
Gelar Konsolidasi Hadapi...
Gelar Konsolidasi Hadapi Pemilu 2029, Partai Perindo Matangkan Strategi Politik
54 menit yang lalu
Dewan Pers Tak Ingin...
Dewan Pers Tak Ingin Cawe-cawe soal Direktur JakTV Dijerat Kejagung
58 menit yang lalu
Lucky Hakim Disanksi...
Lucky Hakim Disanksi 3 Bulan Magang di Kemendagri usai Liburan Tanpa Izin
1 jam yang lalu
Infografis
Belum Diluncurkan, Lamborghini...
Belum Diluncurkan, Lamborghini Revuelto 2024 Sudah Ludes Terjual
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved