Jaga Kerukunan Umat Berbasis Tradisi, Misa di Gereja Kampung Sawah Bekasi Gunakan Bahasa Betawi
Jum'at, 02 Desember 2022 - 08:17 WIB
Seni dan budaya Betawi menjadi perekat hubungan masyarakat Kampung Sawah juga diakui Imam Masjid Agung Al-Jauhar Yasfi KH Rahmaddin Afif. Kegiatan budaya seperti Sedekah Bumi menjadi ajang silaturahmi tokoh lintas agama dan masyarakat Kampung Sawah. Tidak hanya umat Katolik tapi umat lain juga ikut hadir karena banyak menampilkan budaya Betawi.
"Kita komitmen di sini, budaya yang tidak sesuai dengan Kampung Sawah, kita kesampingkan. Jadi kita tinggal di Kampung Sawah, ya budaya Kampung Sawah (yang ditampilkan), budaya Betawi pinggiran," kata Abah, sapaan akrab Kiai Rahmaddin Afif. (ADV)
"Kita komitmen di sini, budaya yang tidak sesuai dengan Kampung Sawah, kita kesampingkan. Jadi kita tinggal di Kampung Sawah, ya budaya Kampung Sawah (yang ditampilkan), budaya Betawi pinggiran," kata Abah, sapaan akrab Kiai Rahmaddin Afif. (ADV)
(srf)
tulis komentar anda