Bamsoet Tegaskan MPR Tak Pernah Bahas Masa Jabatan Presiden Tiga Periode
Senin, 15 Maret 2021 - 12:54 WIB
Baca juga: Jejak Politik Anak-Anak Amien Rais
Sementara, mantan Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Arief Poyuono dengan terang mengusulkan amendemen UUD 1945 untuk mengubah masa jabatan presiden menjadi tiga periode.
"Bisa El Clasico SBY VS Jokowi di Pilpres 2024 kalau jabatan Presiden boleh tiga periode. Seru, seru, seru nih," kata Arief Poyuono, Sabtu (13/3/2021).
Sementara, mantan Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Arief Poyuono dengan terang mengusulkan amendemen UUD 1945 untuk mengubah masa jabatan presiden menjadi tiga periode.
"Bisa El Clasico SBY VS Jokowi di Pilpres 2024 kalau jabatan Presiden boleh tiga periode. Seru, seru, seru nih," kata Arief Poyuono, Sabtu (13/3/2021).
(zik)
Lihat Juga :
tulis komentar anda