Gempa Bumi Berkekuatan M6,1 Guncang Seram Maluku
Senin, 06 Mei 2024 - 06:30 WIB
JAKARTA - Gempa bumi berkekuatan Magnitudo 6,1 mengguncang Seram bagian Timur, Maluku pada Senin (6/5/2024) dini hari.
"Magnitudo: 6.1, Kedalaman: 45 km, 06 Mei 2024 01:33:14 WIB, Koordinat: 3.22 LS-130.98 BT (56 km Tenggara SERAMBAGIANTIMUR-MALUKU)," cuit laman X @infoBMKG.
BMKG memastikan gempa tersebut tidak berpotensi memicu terjadinya tsunami. "Tidak berpotensi tsunami," ujarnya.
Lebih lanjut, hingga berita ini ditayangkan belum diketahui dampak gempa yang dihasilkan.
"Magnitudo: 6.1, Kedalaman: 45 km, 06 Mei 2024 01:33:14 WIB, Koordinat: 3.22 LS-130.98 BT (56 km Tenggara SERAMBAGIANTIMUR-MALUKU)," cuit laman X @infoBMKG.
BMKG memastikan gempa tersebut tidak berpotensi memicu terjadinya tsunami. "Tidak berpotensi tsunami," ujarnya.
Lebih lanjut, hingga berita ini ditayangkan belum diketahui dampak gempa yang dihasilkan.
(cip)
tulis komentar anda