Menkumham Resmi Terbitkan SK Kepengurusan Baru HNSI

Sabtu, 11 November 2023 - 23:07 WIB
Iwan memberikan apresiasi kepada Menkumham Yasonna H Laoly yang dengan bijak dan memenuhi ketetentuan hukum mengenai ormas dalam mengambil keputusan. Kemenkumham terlebih dahulu mendalami Anggaran Dasar dan Rumah Tangga (AD/ART) setiap ormas.

"Kami pengurus daerah ikut senang atas terbitnya SK kepengurusan HNSI yang baru. Kami apresiasi Menkumham yang secara adil dan transparan dalam mengambil keputusan," kata Iwan.

Ketua DPD HNSI Kalimantan Timur, Hamzah juga menegaskan, HNSI siap tancap gas untuk melaksanakan kerja-kerja konkret bersama pemerintah dan seluruh stakeholder dalam menjawab masalah-masalah nelayan.

"Kami siap gas pol. HNSI harus bisa menjadi corong bagi setiap nelayan dalam menyampaikan aspirasinya dan yang terpenting harus bisa membantu menciptakan solusi atas masalah nelayan di seluruh Indonesia," katanya.

Ferry, Ketua DPD Papua Barat juga memberikan apresiasi yang sebesar-besarnya kepada pemerintah dengan terbitnya SK Kemenkumham ini. DPD Papua Barat siap bekerja keras untuk mendorong kemajuan menuju kesejahteraan nelayan Indonesia, terkhusus di Papua.

Beriktu ini susunan pengurus HNSI yang baru:

Ketua Umum: Herman Herry Andranacus

Wakil Ketua Umum: Agus Suherman

Ketua: Secarpiandy , SH

Ketua: DR. IR. H. Lukman Halanuang
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More