25 Pengamalan Pancasila di Sekolah, dari Sila ke-1 sampai 5

Selasa, 31 Oktober 2023 - 21:15 WIB
4. Tidak mengganggu siswa lain atau staf sekolah yang sedang beribadah.

5. Tidak memandang adanya perbedaan agama dan latar belakang setiap siswa di sekolah.

Sila ke-2: Kemanusiaan yang Adil dan Beradab



1. Siswa dapat menunjukkan sikap adil dengan tidak membedakan teman-temannya berdasarkan suku, agama, ras, atau gender.

2. Memahami perbedaan antara individu, termasuk perbedaan agama dan kepercayaan, dan mereka bersikap toleran terhadap perbedaan tersebut.

3. Menunjukkan empati terhadap teman-teman yang kurang beruntung atau mengalami kesulitan.

4. Membantu sesama siswa yang memerlukan dukungan dan perhatian.

5. Menunjukkan sikap beradab dengan mematuhi aturan sekolah, norma-norma perilaku yang baik, dan nilai-nilai etika.



Sila ke-3: Persatuan Indonesia

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More