Ditetapkan Tersangka, Polisi Segera Periksa Ahmad Fanani

Rabu, 26 Juni 2019 - 17:25 WIB
Ditetapkan Tersangka,...
Ditetapkan Tersangka, Polisi Segera Periksa Ahmad Fanani
A A A
JAKARTA - Polisi menetapkan Ketua Panitia Kemah Pemuda Islam Indonesia, Ahmad Fanani sebagai tersangka kasus dugaan korupsi dana Apel dan Kemah Pemuda Islam 2017. Terkait kasus ini, polisi segera memeriksa mantan Bendahara Pemuda Muhammadiyah itu.

"Secepatnya akan kita panggil untuk dimintai keterangan sebagai tersangka dalam kasus itu," ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Argo Yuwono, Rabu (26/6/2019).

Namun demikian, pihaknya belum bisa memastikan kapan polisi bakal memanggil Fanani agar bisa diperiksa untuk pertama kalinya sebagai tersangka. Sebab, pihaknya masih menunggu informasi lanjutan dari penyidik. "Kapan dipanggilnya, kita tunggu agenda dari penyidik ya," katanya.

Seperti diketahui, penyelenggaraan kegiatan kemah Pemuda Islam Indonesia menggunakan dana APBN Kemenpora Tahun Anggaran 2017 dan melibatkan GP Ansor serta Pemuda Muhammadiyah. Dalam pelaksanaannya, polisi menemukan bukti kerugian negara pada kegiatan tersebut sebesar Rp1 miliar.
(cip)
Berita Terkait
Imam Nahrawi Dituntut...
Imam Nahrawi Dituntut 10 Tahun Penjara dan Hak Politik Dicabut 5 Tahun
Argumentasi Pembelaan...
Argumentasi Pembelaan Hukum Imam Nahrawi
Datangi KPK, Komisi...
Datangi KPK, Komisi Kejaksaan Dalami Pengakuan Asisten Nahrawi
Menpora Harap Angkatan...
Menpora Harap Angkatan Muda Muhammadiyah Jadi Teladan dalam Hadapi Pandemi
Dianggap Tidak Dalami...
Dianggap Tidak Dalami Sadapan, KPK Sebut Imam Nahrawi Tak Kooperatif
KPK Eksekusi Eks Menpora...
KPK Eksekusi Eks Menpora Imam Nahrawi ke Lapas Sukamiskin
Berita Terkini
62 Brigjen Pol Dimutasi...
62 Brigjen Pol Dimutasi Kapolri di Maret 2025, Ini Daftar Namanya
53 menit yang lalu
Pilih Hotel Mewah Bintang...
Pilih Hotel Mewah Bintang 5 Jadi untuk Bahas RUU TNI, Sekjen DPR: Available dan Terjangkau!
2 jam yang lalu
Ditjenpas Sebut 7 Tahanan...
Ditjenpas Sebut 7 Tahanan Lapas Kutacane yang Kabur Belum Kembali
5 jam yang lalu
Soroti Penempatan Perwira...
Soroti Penempatan Perwira Polri di Lembaga Sipil, MPSI: Berpotensi Ancam Netralitas
6 jam yang lalu
Komisi I DPR: Revisi...
Komisi I DPR: Revisi UU TNI Tegaskan Supremasi Sipil dan Cegah Dwifungsi
6 jam yang lalu
KCIC Siapkan 808.000...
KCIC Siapkan 808.000 Tempat Duduk Angkutan Lebaran 2025
7 jam yang lalu
Infografis
Gara-gara Senggolan...
Gara-gara Senggolan Motor, Polisi Tembak Paskibra di Semarang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved