Mau Banding Hingga ke Surga, Akil Dinilai Arogan

Selasa, 01 Juli 2014 - 10:37 WIB
Mau Banding Hingga ke...
Mau Banding Hingga ke Surga, Akil Dinilai Arogan
A A A
JAKARTA - Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Akil Mochtar menyatakan, akan mengajukan banding dari vonis yang dijatuhkan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor), sekalipun sampai ke surga.

Mengomentari pernyataan Akil, Anggota Komisi III Martin Hutabarat tak terkejut. Menurut dia, sikap itu biasa dilakukan Akil. Ia juga tak memermasalahkan Akil mengajukan banding.

"Saya kira memang gayanya Pak Akil selalu arogan, pada akhirnya memang kita meminta keadilan kepada yang maha kuasa," ujar Martin di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Selasa (1/7/2014).

"Saya kira kalau Akil Mochtar mau banding itu haknya, tetapi putusan itu harus diapresiasi sebagai bentuk apa yang diinginkan masyarakat," sambungnya.

Ia meyakini, majelis hakim Pengadilan Tipikor sudah menimbang pemberian vonis tersebut. Politikus Partai Gerinda ini pun berharap keputusan itu memberikan efek jera.

"Karena memang aneh sekali apabila Ketua Mahkamah Konstitusi mengawal hukum terbukti melakukan tindakan penyuapan, gratifikasi, dan sebagainya. Saya kira itu hukuman tertinggi yang dijatuhkan pengadilan korupsi," pungkasnya.
(maf)
Berita Terkait
Gugatan Jaksa Dipecat...
Gugatan Jaksa Dipecat Karena Korupsi Ditolak Mahkamah Konstitusi
Perbedaan Mahkamah Konstitusi...
Perbedaan Mahkamah Konstitusi dan Mahkamah Agung
Menjaga Martabat Mahkamah...
Menjaga Martabat Mahkamah Konstitusi
Mahkamah Konstitusi...
Mahkamah Konstitusi Kembali Diuji
Pisah Sambut Hakim Mahkamah...
Pisah Sambut Hakim Mahkamah Konstitusi
Menimbang Mahkamah Konstitusi...
Menimbang Mahkamah Konstitusi Hari Ini
Berita Terkini
Angela Pesan Tim Peliputan...
Angela Pesan Tim Peliputan Mudik Lebaran iNews Media Group Jaga Kesehatan dan Semangat
11 menit yang lalu
Komisi I DPR dan Pemerintah...
Komisi I DPR dan Pemerintah Diam-diam Bertemu Bahas RUU TNI
21 menit yang lalu
Tudingan Deddy Sitorus...
Tudingan Deddy Sitorus ke Jokowi Harus Dibuktikan, Jangan Jadi Alat Pecah Belah
25 menit yang lalu
Menko AHY Apresiasi...
Menko AHY Apresiasi Pelepasan Tim Mudik iNews Media Group
59 menit yang lalu
Cegah Anggota TNI Salahgunakan...
Cegah Anggota TNI Salahgunakan Senpi, Imparsial: Perkuat Pengawasan dan Evaluasi Total
1 jam yang lalu
Tim Mudik iNews Media...
Tim Mudik iNews Media Group Siap Bertugas Memberikan Laporan Terkini
1 jam yang lalu
Infografis
43 Negara yang akan...
43 Negara yang akan Dilarang Masuk ke Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved