Biografi dan Sejarah, Buku Paling Banyak Dibaca Erick Thohir di 2022

Rabu, 28 Desember 2022 - 16:05 WIB
loading...
Biografi dan Sejarah,...
Menteri BUMN Erick Thohir banyak membaca buku-buku biografi dan sejarah sepanjang 2022. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Menteri BUMN Erick Thohir tak bisa lepas dari kebiasaannya membaca buku. Meski jarang sekali memiliki waktu luang, namun jika ditanya apa yang dilakukan saat punya masa senggang, pasti akan gunakan untuk baca buku.

"Meski jarang sekali ada waktu luang, tapi saya selalu meluangkan waktu untuk baca buku sebelum tidur," ujarnya, Rabu (28/12/2022).

Selama 2022 di tengah kesibukan memulihkan kinerja perusahaan-perusahaan BUMN pascapandemi Covid-19, Erick masih membaca buku-buku favoritnya tentang sejarah dan biografi. Hal itu tak lepas dari prinsip Erick yang selalu mengambil pelajaran dari kisah dan pergulatan tokoh, baik nyata maupun fiksi, sebagai inspirasi sekaligus membuka pintu akan ilmu-ilmu baru.



Lima buku yang dilahap selama 2022, diposting Erick melalui akun instagramnya, @erickthohir, terdiri dari “Laut Bercerita” karangan Leila S Chudori, kemudian Atomic Habits (James Clear), Kim Jiyooung, Born 1982 (Cho nam-Joo), The Mastery (Robert Greene), dan (Bukan) Kisah Sukses Erick Thohir (Abdullah Sammy).



Ayah empat anak ini mengaku dengan membaca buku, tak hanya mendapatkan healing, tapi juga memperoleh inspirasi dan kenikmatan. Menurutnya, buku sejarah dan biografi tidak hanya berisi cerita, tetapi juga mencatat fakta dan momen penting dalam kehidupan.

Posting mengenai buku-buku favorit itu langsung mendapat respon beragam. @widyaa.ns, seorang digital creator bilang, "yang 1-3 samaan pak". Begitu juga dengan Sekjen PP Perbasi, Nirmala Dewi, @nirmaladewi_nd yang komentar, "2,3, dan 5 sama pak"

Bahkan, buku "Laut Bercerita" dan "Atomic Habits" mendapat komentar positif paling banyak dan menarik. Salah satunya dari @verdaklarasari yang menulis, "Laut Bercerita buat mata sembab, Bnr2 bagus dan seolah2 bnr2 trjadi di depan mata".

Begitu juga pemilik akun @srimcmanus dengan komen, "Buku Atomic Habits itu salah satu buku top di Booktopia. Saya belum sempat baca cuma baca berita2 dan mendengarkan dari RRI via PlayGo. Saya sibuk sekali sejak 2020. Salam dari Sydney untuk Pak Erick Thohir. Semoga selalu sehat dan makin bersemangat."
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Peserta Program Mudik...
Peserta Program Mudik Gratis BUMN Tahun Ini Lampaui Target
Kejagung: Tak Ada Fakta...
Kejagung: Tak Ada Fakta Keterlibatan Erick dan Boy di Kasus Minyak Mentah Pertamina
Kejagung Sangkal Dokumen...
Kejagung Sangkal Dokumen Bocor yang Sebut Keterlibatan Erick Thohir
Prabowo Tunjuk Rosan...
Prabowo Tunjuk Rosan Roeslani Kepala Danantara, Erick Thohir Ketua Dewas
BEM, Novel tentang Aktivis...
BEM, Novel tentang Aktivis yang Mengajak Menyelami Dunia Kepemimpinan
Siapkan Fungsi Komunikasi...
Siapkan Fungsi Komunikasi di Era Digital, Kementerian BUMN Gelar Workshop AI dan Komunikasi
IFG Berikan Layanan...
IFG Berikan Layanan Asuransi Perlindungan Bagi Jemaah Haji dan Umrah
Wujudkan Program 3 Juta...
Wujudkan Program 3 Juta Rumah, Perumnas Sediakan Hunian Terjangkau bagi Masyarakat
Menelisik Ragam Persoalan...
Menelisik Ragam Persoalan Komunikasi Politik Indonesia
Rekomendasi
Kronologi Yuke Dewa...
Kronologi Yuke Dewa 19 Diduga Tabrak Anak Kecil di Tasikmalaya, Beri Bantuan Rp10 Juta
Duel Charging Station...
Duel Charging Station di ASEAN: Indonesia Tertinggal Jauh? PLN Punya 3.772 SPKLU, Thailand dan Singapura Unggul!
5 Film Horor yang Dikutuk...
5 Film Horor yang Dikutuk di Dunia Nyata, Tragis hingga Makan Korban Jiwa
Berita Terkini
DPR Apresiasi Pemerintahan...
DPR Apresiasi Pemerintahan Prabowo Dorong Pemerataan Pembangunan Luar Pulau Jawa
1 jam yang lalu
Giliran PKS Beri Sinyal...
Giliran PKS Beri Sinyal Dukung Prabowo di Pilpres 2029
1 jam yang lalu
Jampidsus Kembalikan...
Jampidsus Kembalikan 47.000 Hektare Sawit Ilegal, Sahroni: Langkah Konkret Pemulihan Kerugian Negara
1 jam yang lalu
Mantan Pejabat MA Zarof...
Mantan Pejabat MA Zarof Ricar Ditetapkan Tersangka TPPU
1 jam yang lalu
Pemuda Patriot Nusantara...
Pemuda Patriot Nusantara Klaim Laporkan Roy Suryo Cs Bukan Pesanan Jokowi
2 jam yang lalu
HNSI Yakin Koperasi...
HNSI Yakin Koperasi Desa Merah Putih Momen Tingkatkan Taraf Hidup Nelayan
3 jam yang lalu
Infografis
Demo Besar Guncang AS...
Demo Besar Guncang AS di 1.200 Lokasi dan 50 Negara Bagian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved