Potret Jokowi dan Iriana di Sidang Tahunan MPR, Kompak Pakai Baju Adat Betawi

Jum'at, 16 Agustus 2024 - 09:27 WIB
loading...
Potret Jokowi dan Iriana...
Presiden Joko Widodo (Jokowi) sudah tiba di Sidang Tahunan MPR-DPR 2024. Seperti tahun-tahun sebelumnya, tahun ini pun Jokowi mengenakan baju adat tradisional. Foto/Tangkapan layar
A A A
JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) sudah tiba di Sidang Tahunan MPR-DPR 2024. Seperti tahun-tahun sebelumnya, tahun ini pun Jokowi mengenakan baju adat tradisional.

Tak pernah sama, kali ini Jokowi mengenakan baju adat dari Betawi. Pakaian itu tampak berlayer mulai dari inner, jas tutup berwarna hitam, hingga peci sebagai penutup kepala untuk menambah kesan berwibawa.

Sebagai bawahan, Jokowi menggunakan celana pantalon berwarna senada yang dipadukan dengan kain batik yang dililitkan di bagian pinggang dan diatur sedemikian rupa.

Tampilan Jokowi di Sidang Tahunan MPR 2024 ini benar-benar berkharisma. Layaknya Tuan Agung, dia bukan hanya terlihat gagah dengan karakternya sendiri, melainkan juga tampil apik dengan perpaduan busana yang menarik.

Penampilan Jokowi ini tidak memiliki filosofi tertentu. Hanya pakaian ini yang menunjukkan pemakainya rendah hati, dinamis, lemah lembut dan berwibawa.

Sementara itu, sang istri, Iriana Jokowi tampil cantik dengan kebaya bewarna krem yang tampak dipenuhi dengan detail embroidery nan cantik serta selendang berwarna senada.

Iriana tampak memadukannya dengan bawahan kain songket nan elegan berwarna senada. Kain tersebut tampak memiliki detail motif yang sederhana namun penuh makna.

Iriana juga semakin elegan dengan tatanan rambut sanggul khas perempuan Jawa, serta tak lupa aksesoris anting mutiara memperindah penampilannya.

Sebagai informasi, Presiden Joko Widodo (Jokowi) tiba di Komplels Parlemen Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (16/8/2024). Kedatanganya untuk hadiri Sidang Tahunan MPR DPR DPD.

Dari pantauan, Jokowi tiba di Gedung Kura-Kura sekitar pukul 08.57 WIB. Nampak, Jokowi kenakan baju adat Betawi. Sementara sang istri, Iriana Jokowi, nampak kenakan kebaya bewarna krem.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Negara Harus Respons...
Negara Harus Respons Cepat Keluhan Masyarakat, Puan: Jangan Tunggu Rakyat Memviralkan
DPR Terima Surpres RUU...
DPR Terima Surpres RUU KUHAP
Surpres RUU Polri Belum...
Surpres RUU Polri Belum Diterima DPR, Komisi III: Kita Masih Fokus KUHAP!
Juniver Girsang Minta...
Juniver Girsang Minta Advokat Tak Dituntut saat Bela Kliennya Diatur di RUU KUHAP, DPR: Bungkus
DPR Soroti Pengelolaan...
DPR Soroti Pengelolaan PPKGBK: Kelola Aset Ratusan Triliun tapi Setoran ke Negara Kecil
DPR Yakin RUU P2MI Cegah...
DPR Yakin RUU P2MI Cegah Pekerja Migran Jadi Korban TPPO dan Perbudakan
RUU KUHAP, DPR Diminta...
RUU KUHAP, DPR Diminta Pertimbangkan Penambahan Kewenangan Penyidikan Kepada Kejaksaan
RUU TNI Disahkan Jadi...
RUU TNI Disahkan Jadi UU, Puan: Apa yang Dicurigai, Insyaallah Tidak Ada
RUU TNI Disahkan DPR,...
RUU TNI Disahkan DPR, Usia Pensiun Prajurit TNI Diperpanjang hingga 63 Tahun
Rekomendasi
Beasiswa Semesta 2025...
Beasiswa Semesta 2025 Resmi Dibuka! Bisa Kuliah Gratis, Gaji Bulanan, Kontrak Kerja
Peran Penting Tuban...
Peran Penting Tuban Sebagai Pelabuhan Utama Kerajaan Majapahit Pengatur Ekspor Impor Perdagangan
Jennifer Coppen Dilirik...
Jennifer Coppen Dilirik Justin Hubner saat Unggah Nonton Timnas Indonesia di GBK
Berita Terkini
Mudik Gratis Bareng...
Mudik Gratis Bareng InJourney Airports Berangkatkan 2.025 Pemudik dengan 4 Moda Transportasi
28 menit yang lalu
Kejagung Kembalikan...
Kejagung Kembalikan Berkas Perkara Pagar Laut Tangerang ke Bareskrim, Kenapa?
2 jam yang lalu
6 Pati Polri Kelahiran...
6 Pati Polri Kelahiran 1968 yang Dimutasi Kapolri Jelang Lebaran 2025, Nomor 3 Jabat Kapolda Malut
4 jam yang lalu
Profil Evi Sophia Indra...
Profil Evi Sophia Indra Ibu Kehormatan Taruna Akademi TNI, Istri Jenderal Agus Subiyanto
7 jam yang lalu
Dukung Wanti-wanti Prabowo,...
Dukung Wanti-wanti Prabowo, Cak Imin: Komunikasi Buruk Menambah Beban Baru
9 jam yang lalu
Soal Bonus Ojol Rp50.000,...
Soal Bonus Ojol Rp50.000, Wamenaker: Mereka Cuma Pekerja Sambilan
11 jam yang lalu
Infografis
Kantong Teh Melepaskan...
Kantong Teh Melepaskan Jutaan Mikroplastik dan Diserap Sel Usus
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved