Positif, Kreatif, dan Aman di Internet

Rabu, 20 Maret 2024 - 15:18 WIB
loading...
A A A
“Kejahatan cyber ada banyak macam, seperti phishing, peratasan, cyber stalking, cyber bullying, dan scam. Jadi adik - adik alangkah baiknya kita tetap waspada, jangan asal meng-click sesuatu yang kita tidak tahu dari mana asalnya,” kata Anggraini.

Membekali diri dengan kemampuan literasi digital yang baik adalah landasan utama agar anak dapat menggunakan internet secara aman.

“Empat pilar yang harus kita pegang, yaitu cakap digital, aman digital, etika digital dan budaya digital, mari kita gunakan media digital untuk melakukan kegiatan yang positif, membangun kreativitas serta meng-upgrade pengetahuan,” tambah Anggraini.

Paparan terakhir disampaikan oleh Khanza Putri, Key Opinion Leader yang berbagi materi tentang budaya bermedia digital. salah satu tantangan yang dihadapi saat ini adalah memudarnya wawasan kebangsaan serta menipis nya rasa sopan santun. Sebagai warga Indonesia, harus bisa lebih memahami dan mengenal lebih dalam budaya kita sendiri.

“Maka dari itu perdalam lah pengetahuan dasar akan nilai - nilai Pancasila dan Bhineka Tunggal Ika, agar bisa menjadi landasan kecakapan digital dalam kehidupan berbudaya, berbangsa dan bernegara,” tambah Khanza

Kegiatan Nobar ini kemudian ditutup oleh sesi tanya jawab antar peserta dan seluruh narasumber. Seorang siswa melontarkan pertanyaan mengenai bagaimana membedakan jenis games online yang aman dan mengandung phising? Pertanyaan ini mendapat tanggapan dari Anggraini Hermana (praktisi pendidikan), yang menerangkan bahwa kita harus selalu mengunggah game dari website resmi. Selain itu, hindari game yang meminta kita memasukkan data diri, karena bisa saja hacker mengambil serta menggunakan data pribadi kita secara tidak bertanggung jawab.

Kegiatan Nobar ”Positif, Kreatif, dan Aman di Internet” merupakan salah satu rangkaian kegiatan dalam program Indonesia Makin Cakap Digital yang diinisiasi oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika RI (Kemenkominfo) bersama Gerakan Nasional Literasi Digital (GNLD). Informasi lebih lanjut mengenai literasi digital dan info kegiatan dapat diakses melalui Website www.literasidigital.id, Instagram @literasidigitalkominfo, Facebook Page Literasi Digital Kominfo dan Kanal Youtube Literasi Digital Kominfo.
(ars)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
BRI Peduli Turut Bangun...
BRI Peduli Turut Bangun SDM Unggul melalui Bantuan Pendidikan di Daerah 3T
Mengenal Immigration...
Mengenal Immigration on Shipping, Pemeriksaan Keimigrasian di Atas Alat Angkut atau Kapal Pesiar
Satu Dekade Program...
Satu Dekade Program JKN, Berhasil Berikan Banyak Manfaat bagi Penduduk Indonesia
Perum Bulog Terima Kunjungan...
Perum Bulog Terima Kunjungan Menteri Pertanian dan Keterjaminan Makanan Malaysia
Perkuat Literasi JKN,...
Perkuat Literasi JKN, BPJS Kesehatan Gandeng Kalangan Akademisi
Kementerian Kelautan...
Kementerian Kelautan dan Perikanan Perkuat Pengawasan di Perairan Barat Sumatra
Grab Business Forum...
Grab Business Forum 2025 Tekankan Pentingnya Strategi Adaptif di Tengah Volatilitas Pasar Global
XRP Terdeteksi Bearish,...
XRP Terdeteksi Bearish, dan Tron Cetak Rekor USDT
Manfaat Ganda Cicil...
Manfaat Ganda Cicil Emas di Pegadaian: Investasi dan Asuransi Jiwa
Rekomendasi
Sunway Medical Centre...
Sunway Medical Centre Penang Kenalkan Pusat Kanker Berbasis AI di Surabaya
Saksi Kasus Ijazah Palsu...
Saksi Kasus Ijazah Palsu Jokowi Persoalkan Peristiwa 26 Maret, Ini Kata Polda Metro
Permintaan Mata Uang...
Permintaan Mata Uang Lokal Melonjak di Eropa, Dolar AS Mulai Terkikis
Berita Terkini
Muhammadiyah Setuju...
Muhammadiyah Setuju Kejagung Ambil Alih Kasus Pagar Laut
Hadiri MNC Forum, AHY...
Hadiri MNC Forum, AHY Sebut Media Miliki Peran Penting Dalam Menjaga Demokrasi
Dompet Dhuafa Salurkan...
Dompet Dhuafa Salurkan 35.000 Hewan Kurban ke Penjuru Nusantara hingga Palestina
Waspada Upaya Segregasi...
Waspada Upaya Segregasi Masyarakat lewat Narasi Perang Akhir Zaman
Bahas Gagasan Geopolitik...
Bahas Gagasan Geopolitik Gus Dur, ISNU Dukung Diplomasi Global Presiden Prabowo
6 Eks Pejabat PT Antam...
6 Eks Pejabat PT Antam Dituntut 9 Tahun Penjara Terkait Kasus Cap Emas Antam Ilegal
Infografis
Ini Penjelasan Mengapa...
Ini Penjelasan Mengapa Hajar Aswad di Kakbah Berwarna Hitam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved