Pekikan 'Hidup Ganjar' Sambut Ganjar Pranowo di Deklarasi Progresif Jakpus

Jum'at, 08 Desember 2023 - 10:41 WIB
loading...
Pekikan Hidup Ganjar...
Capres 2024 Ganjar Pranowo menghadiri deklarasi dukungan dari Program Gotong Royong untuk Ekonomi Sejahtera dan Inklusif (Progresif) di Gedung SMESCO, Jakarta Pusat, Jumat (8/12/2023). Foto: MPI/Achmad Al Fiqri
A A A
JAKARTA - Capres 2024 nomor urut 3 Ganjar Pranowo menghadiri deklarasi dukungan dari Program Gotong Royong untuk Ekonomi Sejahtera dan Inklusif (Progresif) di Gedung SMESCO, Jakarta Pusat, Jumat (8/12/2023).

Dengan mengenakan kemeja hitam, Ganjar disambut hangat oleh para peserta. Mereka yang memadati Gedung SMESCO langsung menyambut mantan Gubernur Jateng itu dengan meriah. Mereka berebut berjabat tangan hingga berswafoto.



Dengan ramah, Ganjar langsung meladeni keinginan peserta. Peserta semakin antusias dengan pekikan "Hidup Ganjar" yang menggemakan Gedung SMESCO.

Bahkan, peserta meneriakkan "Ganjar Progresif". Dalam kegiatan hari ini, Ganjar akan menghadiri deklarasi Progresif.

Selain itu, Ganjar akan bertolak ke Cirebon, Jawa Barat. Di sana, Ganjar menghadiri Dialog Kebangsaan di Universitas Muhammadiyah Cirebon. Kemudian, Ganjar makan malam dengan tokoh Muhammadiyah Cirebon di Universitas Muhammadiyah Cirebon.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Banyak Kader PDIP Minta...
Banyak Kader PDIP Minta Megawati Jadi Ketum Lagi
Ganjar Ungkap Suasana...
Ganjar Ungkap Suasana Acara Ulang Tahun ke-78 Megawati di Istana Batu Tulis
Momen Akrab Anies dan...
Momen Akrab Anies dan Ganjar Bertemu, Netizen: Menyala Pak!
Hasil Survei Sebut Prabowo...
Hasil Survei Sebut Prabowo Bisa Pimpin Indonesia, Maruarar: Ada Pemilih Anies-Ganjar
Absen, Ganjar Ucapkan...
Absen, Ganjar Ucapkan Selamat Prabowo Dilantik Jadi Presiden RI
Ganjar Tak Terlihat...
Ganjar Tak Terlihat Hadir di Kursi Undangan Pelantikan Prabowo-Gibran
Anies dan Ganjar Hadiri...
Anies dan Ganjar Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran Besok
Ganjar Pranowo Akan...
Ganjar Pranowo Akan Hadiri Pelantikan Prabowo, Sandiaga Siap jika Diundang
Anies dan Ganjar Diundang...
Anies dan Ganjar Diundang Hadiri Pelantikan Prabowo sebagai Presiden ke-8 RI
Rekomendasi
Mobil Polisi di Depok...
Mobil Polisi di Depok Dibakar Massa, Terungkap Otak Pelakunya Ketua Ormas
Polisi dan TNI Gerebek...
Polisi dan TNI Gerebek Judi Sabung Ayam di Gowa yang Diduga Dibekingi Oknum Tentara
Tarif Trump Bikin Banyak...
Tarif Trump Bikin Banyak Negara Makin Semangat Gabung BRICS
Berita Terkini
3 Kapolda Metro Jaya...
3 Kapolda Metro Jaya Lulusan Akpol 1970-an dengan Masa Jabatan 2 Tahun, Nomor 1 Teman Seangkatan Kapolri
37 menit yang lalu
TNI Lahir dari Rahim...
TNI Lahir dari Rahim Rakyat, Jadikan Pilar Persatuan dan Pembangunan Bangsa
4 jam yang lalu
Waketum PSI: Menghormati...
Waketum PSI: Menghormati Presiden Sebelumnya adalah Tradisi Demokrasi
4 jam yang lalu
Menurunkan Prevalensi...
Menurunkan Prevalensi Stunting
5 jam yang lalu
Silaturahmi Itu Perintah...
Silaturahmi Itu Perintah Agama, Jubir PSI: Kok Malah Dicurigai?
5 jam yang lalu
Ridwan Kamil Ternyata...
Ridwan Kamil Ternyata Telah Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri pada 11 April 2025
6 jam yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved