Kepala TU Kominfo Ungkap Alur Pembelian Mobil Mewah Johnny Plate yang Disita Kejagung

Kamis, 21 September 2023 - 01:15 WIB
loading...
A A A
"David itu anak ketiga Pak Menteri," sebut Heppy.

Setalah transaksi tersebut, Heppy menjelaskan, komunikasi selanjutnya antara pihak marketing dengan David, bukan melalui dirinya lagi.

Sebelumnya, sejumlah aset milik para tersangka kasus dugaan korupsi penyediaan infrastruktur BTS 4G dan infrastruktur pendukung paket 1,2,3,4, dan 5 BAKTI Kominfo periode 2020-2022 disita Kejaksaan Agung (Kejagung). Salah satunya adalah mobil Land Rover milik mantan Johnny G Plate.

"1 unit mobil Land Rover Type R. Rover Velar 2 OLAT Model Jeep S.C. HDTP Nomor Registrasi B 10 HAN warna putih metalik tahun 2021," kata Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung Ketut Sumedana melalui keterangan resminya, Rabu (24/5/2023).

Ketut mengatakan, pihaknya juga menyita aset yang dimiliki oleh tersangka lainnya. Ketut menegaskan aset yang disita akan menjadi barang bukti dari masing-masing tersangka.
(maf)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1184 seconds (0.1#10.140)