Super Garuda Shield 2023, Berikut Perbandingan Kekuatan Militer Para Negara Peserta

Rabu, 13 September 2023 - 06:13 WIB
loading...
A A A
Alat Tempur Udara

Di sektor udara, Amerika Serikat memiliki 1.914 pesawat tempur, 83 pesawat serangan khusus, 962 pesawat angkut, 2.634 pesawat latih, 731 pesawat misi khusus, 569 aerial tanker, 5.584 helikopter, dan 983 helikopter serang.

3. Kekuatan militer Australia


Skor Power Index pada data GFP 2022, skor indeks kekuatan yang dimiliki Australia sendiri bertengger di peringkat 17 dengan skor 0,2377.

Jumlah Personel Australia tercatat memiliki 59.000 personel aktif dan 20.000 personel cadangan.

Alat Tempur Udara Australia memiliki total 430 pesawat yang meliputi 72 pesawat tempur, 37 pesawat serangan khusus, 38 pesawat angkutan, 113 pesawat latih, 31 pesawat misi khusus, 133 helikopter, dan 22 helikopter serang.

Alat Tempur Darat Australia memiliki 59 tank, 1.765 kendaraan lapis baja, dan 54 towed artillery.

Alat Tempur Laut Australia memiliki jumlah armada sekitar 43 yang terdiri dari 6 kapal selam, 2 Helo Carriers, 3 kapal destroyers, 8 kapal fregat, 12 kapal patroli, dan 4 mine warfare.

4. Kekuatan militer Jepang


Kekuatan militer Jepang pada tahun 2023 berada di peringkat 8 dari 145 negara di dunia. Skor power indeksnya: 0,1711.

Sumber Daya Manusia (Jiwa)

Populasi: 124.214.766
Tenaga Kerja yang Tersedia: 53.412.349
Tenaga Siap Layanan: 43.226.739
Total Personel Militer (perkiraan): 309.000
Personel Aktif: 240.000
Staf Cadangan: 55.000
Paramiliter: 14.000
Personel Angkatan Udara: 50.000
Personel Angkatan Darat: 150.000
Personel Angkatan Laut: 51.000

Angkatan Udara (Unit)
Total Pesawat: 1.451
Jet Tempur: 217
Pesawat Tipe Penyerang: 27
Pesawat Angkut: 58
Pesawat Latih: 425
Pesawat Misi Khusus: 150
Armada Tanker: 8
Helikopter: 566
Helikopter Penyerang: 119

Angkatan Darat (Unit)
Tank: 1.004
Kendaraan Tempur: 111.180
Artileri Self-Propelled: 238
Artileri Derek: 480
MLRS (Artileri Roket): 99
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1262 seconds (0.1#10.140)