Bertambah 8, WNI di Luar Negeri Sembuh Corona Capai 832 Orang

Rabu, 29 Juli 2020 - 10:14 WIB
loading...
Bertambah 8, WNI di...
Jumlah WNI di luar negeri yang sembuh dari COVID-19 kembali bertambah. Dalam laporan Kemlu yang diumumkan hari ini, ada tambahan delapan orang yang dinyatakan pulih dari infeksi virus Corona. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Jumlah warga negara Indonesia (WNI) di luar negeri yang sembuh dari COVID-19 kembali bertambah. Dalam laporan Kementerian Luar Negeri ( Kemlu ) yang diumumkan hari ini, ada tambahan delapan orang yang dinyatakan pulih dari infeksi virus Corona.

“Sembuh di Uni Emirat Arab, Qatar, Mesir & Pakistan. Total 832 sembuh,” tulis Kemlu dalam pernyataannya melalui akun Twitter @Kemlu_RI, Rabu (29/7/2020). (Baca juga: Tang Juan, Tentara China yang Dikejar-kejar FBI Diadili di AS)

Seiring penambahan kasus sembuh, jumlah WNI yang menjalani perawatan intensif mulai berkurang. Hingga hari ini yang masih dirawat mencapai 306 orang.

Kendati demikian, Kemlu juga melaporkan adanya penambahan kasus WNI di luar negeri yang terkonfirmasi COVID-19. Dalam 24 jam terakhir, ada tiga orang lagi yang dinyatakan positif terinfeksi virus corona.

“Tambahan WNI terkonfirmasi #COVID19 di Uzbekistan & Kuwait. Total WNI terkonfirmasi COVID19 di luar negeri adalah 1237,” jelas Kemlu.

Demikian juga kasus WNI di luar negeri yang meninggal akibat COVID-19 belum terjadi perubahan. Total yang tutup usia tercatat 99 orang. (Baca juga: Marinir Bawa Pengangkat Jenazah Jenderal TNI Korban G30S/PKI ke RS Al Huda)

Berikut sebaran kasus WNI COVID-19 di luar negeri:

Amerika Serikat: 82 orang (59 sembuh, 7 stabil, 16 meninggal)
Arab Saudi: 189 orang (52 sembuh, 83 stabil, 54 meninggal)
Australia: 2 orang (stabil)
Bahrain: 1 orang (sembuh)
Bangladesh: 1 orang (stabil)
Belanda: 8 orang (3 sembuh, 1 stabil, 4 meninggal)
Belgia: 3 orang (3 sembuh)
Brunei Darussalam: 5 orang (sembuh)
Chile: 1 orang (stabil)
Ekuador: 1 orang (sembuh)
Ethiopia: 1 (sembuh)
Filipina: 2 orang (1 sembuh, 1 stabil)
Finlandia: 1 orang (sembuh)
Ghana: 1 orang (meninggal)
Hong Kong: 4 orang (stabil)
India: 75 orang (sembuh)
Inggris: 20 orang (17 sembuh, 3 meninggal)
Irlandia: 1 orang (sembuh)
Italia: 3 orang (sembuh)
Jepang: 2 orang (2 sembuh)
Jerman: 12 orang (7 sembuh, 4 stabil, 1 meninggal)
Kamboja: 3 orang (2 sembuh, 1 stabil)
Kazakhstan: 2 orang (1 sembuh, 1 stabil)
Korea Selatan: 12 orang (7 sembuh, 5 stabil)
Kuwait: 103 orang (92 sembuh, 8 stabil, 3 meninggal)
Kanada: 4 orang (stabil)
Lebanon: 1 orang (stabil)
Maladewa: 1 orang (stabil)
Makedonia Utara: 1 orang (sembuh)
Meksiko: 2 orang (1 sembuh, 1 stabil)
Mesir: 8 orang (4 sembuh, 4 stabil)
Makau (RRT): 3 orang (sembuh)
Malaysia: 168 orang (49 sembuh, 117 stabil, 2 meninggal)
Nigeria: 2 orang (sembuh)
Oman: 4 orang (2 sembuh, 2 stabil)
Pakistan: 33 orang (sembuh)
Perancis: 4 orang (3 sembuh, 1 stabil)
UEA: 56 orang (48 sembuh, 3 stabil, 5 meninggal)
Uzbekistan: 1 orang (stabil)
Qatar: 111 orang (100 sembuh, 10 stabil, 1 meninggal)
Rusia: 19 orang (sembuh)
Singapura: 57 orang (47 sembuh, 8 stabil, 2 meninggal)
Spanyol: 13 orang (sembuh)
Sudan: 16 orang (6 sembuh, 10 stabil)
Swedia: 1 orang (stabil)
Taiwan: 3 orang (sembuh)
Thailand: 1 orang (sembuh)
Turki: 3 orang (1 sembuh, 1 stabil, 1 meninggal)
Vatikan: 8 orang (sembuh)
Vietnam: 1 orang (stabil)
Kapal pesiar: 181 WNI (154 sembuh, 21 stabil, 6 meninggal)
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kemlu Ungkap Kasus Perdagangan...
Kemlu Ungkap Kasus Perdagangan Orang, 19 TKI Dipaksa Jadi PSK di Dubai
Jemaah Haji Segera Berangkat...
Jemaah Haji Segera Berangkat ke Tanah Suci, Kenali Jenis Visa Haji yang Resmi
WNI di Antalya Turkiye...
WNI di Antalya Turkiye Antusias Sambut Kedatangan Prabowo
Pemulangan 2 Jenazah...
Pemulangan 2 Jenazah WNI dari Taiwan Lancar, Uya Kuya: Perlihatkan Eratnya Solidaritas
Penampakan Bus Jemaah...
Penampakan Bus Jemaah Umrah Indonesia yang Kecelakaan hingga 6 Tewas di Arab Saudi
Serikat Pekerja Migran...
Serikat Pekerja Migran Apresiasi Pemulangan Korban Online Scam Myanmar
400 WNI Korban Eksploitasi...
400 WNI Korban Eksploitasi Online Scam Berhasil Keluar dari Myanmar
Kemlu: 4.276 WNI Masuk...
Kemlu: 4.276 WNI Masuk Daftar Deportasi dari Amerika Serikat
Yusril Sebut Pemulangan...
Yusril Sebut Pemulangan Reynhard Sinaga dan Hambali bukan Prioritas Pemerintah
Rekomendasi
7 Cara Mengatasi Ghost...
7 Cara Mengatasi Ghost Touch pada iPhone, Ternyata Mudah!
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
Jetour G700: Sang Penakluk...
Jetour G700: Sang Penakluk Medan Off-Road dengan Otak Cerdas, Era Baru SUV Off-Road Premium Dimulai!
Berita Terkini
Danjen Kopassus Tegaskan...
Danjen Kopassus Tegaskan Premanisme Harus Ditindak
23 menit yang lalu
Survei, Kinerja 6 Bulan...
Survei, Kinerja 6 Bulan Prabowo-Gibran Masih Cukup Tinggi
40 menit yang lalu
Danjen Kopassus Minta...
Danjen Kopassus Minta Maaf Anggotanya Foto Bareng Hercules
1 jam yang lalu
Ketua DPP Perindo Soroti...
Ketua DPP Perindo Soroti Tantangan Berat Perempuan di Dunia Politik
2 jam yang lalu
Sosok Ibu Muncul di...
Sosok Ibu Muncul di Sidang Hasto, KPK Dalami Perlu Tidaknya Pemanggilan
3 jam yang lalu
Hasto PDIP Anggap Pencegahan...
Hasto PDIP Anggap Pencegahan Agustiani Tio oleh KPK ke Luar Negeri Tidak Manusiawi
4 jam yang lalu
Infografis
Tujuan Penerima Beasiswa...
Tujuan Penerima Beasiswa LPDP di Luar Negeri, Eropa Terbanyak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved