5 Pangkostrad dengan Masa Jabatan Tersingkat, Nomor Terakhir Tak Sampai Sehari
loading...
A
A
A
JAKARTA - Sejarah mencatat bahwa terdapat sejumlah Pangkostrad yang memiliki masa jabatan cukup singkat. Salah satunya bahkan tidak genap satu hari.
Kostrad merupakan singkatan dari Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat. Salah satu satuan elite milik TNI ini dipimpin oleh seorang Panglima yang dikenal dengan Panglima Kostrad.
Sepanjang riwayatnya, Kostrad telah dipimpin oleh banyak perwira tinggi TNI yang berbeda-beda. Dari sekian banyak, terdapat di antaranya yang menjabat cukup lama, serta ada juga sebagian lain yang mengabdi hanya sebentar saja.
Baca juga : Ini 5 Komandan Kopassus dengan Masa Jabatan Terlama
Berikut lima Pangkostrad dengan masa jabatan tersingkat.
Dalam riwayat kariernya, Andika telah banyak mencicipi berbagai posisi strategis di TNI. Dari sekian banyak, alumni Akademi Militer (Akmil) 1987 ini pernah menjadi Panglima Kostrad.
Jabatan tersebut diembannya pada periode 23 Juli 2018 hingga 10 Desember 2018 atau kurang dari 5 bulan.
Dalam sepak terjangnya di militer, Agus pernah menjadi Pangkostrad di era Presiden Gus Dur. Dia menduduki jabatan ini pada periode 29 Maret 2000 hingga 1 Agustus 2000 atau sekitar 4 bulan lebih sedikit.
Baca juga : 5 Panglima Kostrad dengan Masa Jabatan Terlama, Terakhir Sampai 4 Tahun
Djaja Suparman menyemat posisi Pangkostrad pada periode 24 November 1999 hingga 29 Maret 2000 atau sekitar 4 bulan. Selain itu, dia juga pernah menjabat posisi lain seperti Pangdam Brawijaya, Dansesko TNI, hingga Irjen TNI.
Salah satunya adalah Panglima Kostrad. Prabowo menyemat jabatan ini pada periode 20 Maret 1998 hingga 22 Mei 1998 atau sekitar 2 bulan saja.
Akan tetapi, Johny Lumintang menjabat dalam waktu yang cukup singkat. Bahkan tidak sampai 24 jam. Saat itu, surat perintah Pangab terkait penunjukannya dianggap bukan definitif alias sementara.
Sementara itu, KSAD menganggap penunjukan Johny Lumintang adalah sah sebagai pejabat definitif. Pada akhirnya, posisi Pangkostrad kembali beralih ke Djamari Chaniago.
Kostrad merupakan singkatan dari Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat. Salah satu satuan elite milik TNI ini dipimpin oleh seorang Panglima yang dikenal dengan Panglima Kostrad.
Sepanjang riwayatnya, Kostrad telah dipimpin oleh banyak perwira tinggi TNI yang berbeda-beda. Dari sekian banyak, terdapat di antaranya yang menjabat cukup lama, serta ada juga sebagian lain yang mengabdi hanya sebentar saja.
Baca juga : Ini 5 Komandan Kopassus dengan Masa Jabatan Terlama
Berikut lima Pangkostrad dengan masa jabatan tersingkat.
1. Jenderal TNI (Purn) Andika Perkasa
Jenderal TNI (Purn) Andika Perkasa merupakan salah seorang purnawirawan perwira tinggi (pati) TNI Angkatan Darat. Sebelum memasuki masa purnatugas, dia sempat menjabat Panglima TNI.Dalam riwayat kariernya, Andika telah banyak mencicipi berbagai posisi strategis di TNI. Dari sekian banyak, alumni Akademi Militer (Akmil) 1987 ini pernah menjadi Panglima Kostrad.
Jabatan tersebut diembannya pada periode 23 Juli 2018 hingga 10 Desember 2018 atau kurang dari 5 bulan.
2. Letjen TNI (Purn) Agus Wirahadikusumah
Agus Wirahadikusumah lahir di Bandung, 17 Oktober 1951. Pada pendidikan militernya, dia diketahui sebagai lulusan AKABRI tahun 1973.Dalam sepak terjangnya di militer, Agus pernah menjadi Pangkostrad di era Presiden Gus Dur. Dia menduduki jabatan ini pada periode 29 Maret 2000 hingga 1 Agustus 2000 atau sekitar 4 bulan lebih sedikit.
Baca juga : 5 Panglima Kostrad dengan Masa Jabatan Terlama, Terakhir Sampai 4 Tahun
3. Letjen TNI (Purn) Djaja Suparman
Berikutnya ada nama Letjen TNI (Purn) Djaja Suparman. Dari sekian banyak jabatan strategis yang pernah ditempati, salah satu di antaranya adalah Panglima Kostrad.Djaja Suparman menyemat posisi Pangkostrad pada periode 24 November 1999 hingga 29 Maret 2000 atau sekitar 4 bulan. Selain itu, dia juga pernah menjabat posisi lain seperti Pangdam Brawijaya, Dansesko TNI, hingga Irjen TNI.
4. Letjen TNI (Purn) Prabowo Subianto
Letjen TNI (Purn) Prabowo Subianto saat ini menjabat Menteri Pertahanan di era pemerintahan Presiden Joko Widodo. Saat masih aktif di militer, dia juga banyak mencicipi posisi strategis di TNI.Salah satunya adalah Panglima Kostrad. Prabowo menyemat jabatan ini pada periode 20 Maret 1998 hingga 22 Mei 1998 atau sekitar 2 bulan saja.
5. Letjen TNI (Purn) Johny Lumintang
Berikutnya ada nama Letjen TNI (Purn) Johny Lumintang. Sejarah mencatat, Johny menyandang posisi Pangkostrad saat situasi krisis tahun 1998 di tanah airAkan tetapi, Johny Lumintang menjabat dalam waktu yang cukup singkat. Bahkan tidak sampai 24 jam. Saat itu, surat perintah Pangab terkait penunjukannya dianggap bukan definitif alias sementara.
Sementara itu, KSAD menganggap penunjukan Johny Lumintang adalah sah sebagai pejabat definitif. Pada akhirnya, posisi Pangkostrad kembali beralih ke Djamari Chaniago.
(bim)