Ini Deretan Ketua Umum Partai Golkar, dari Tentara ke Tangan Pengusaha
Minggu, 18 Desember 2022 - 08:29 WIB
Foto/golkarpedia
Akbar Tandjung adalah ketua umum Golkar kedua dari sipil. Dia juga merupakan ketua umum Golkar pertama setelah reformasi. Akbar Tanjung menjabat sebagai Ketua Umum Partai Golkar pada 11 Juli 1998 sampai 19 Desember 2004 menggantikan Harmoko.
Dia sukses membawa Golkar keluar dari krisis di tengah derasnya desakan untuk membubarkan Golkar lantaran eksistensinya dianggap hanya alat bagi kekuasaan Orde Baru. Dengan slogan sebagai Golkar Baru, untuk pertama kalinya kata partai secara resmi dibubuhkan pada Golkar di Pemlu 1999.
8. Jusuf Kalla (2004-2009)
Foto/antara
Muhammad Jusuf Kalla adalah pengusaha pertama yang menjabat sebagai ketua umum Golkar. Pada saat yang sama, Jusuf Kalla terpilih menjadi Wakil Presiden yang berpasangan dengan Susilo Bambang Yudhoyono sebagai presiden.
9. Aburizal Bakrie (2009-2014)
tulis komentar anda