Muhammadiyah Ingatkan Adanya Upaya Pengusulan RUU Lain yang Serupa HIP

Jum'at, 26 Juni 2020 - 18:51 WIB
“Seperti mislanya mengajukan RUU lain yang namanya RUU tentang BPIP (Badan Pembinaan Ideologi Pancasila),” ungkapnya.

(Baca: RUU HIP yang Tengah Jadi Polemik Tak Dibahas dalam Pertemuan AHY-Airlangga)

Lebih dari itu, kata Abdul Muti, Muhammadiyah memandang bahwa dalam situasi seperti ini energi Indonesia seharusnya difokuskan dan dikonsentrasikan untuk sama-sama menyelesaikan persoalan pandemi Covid ini dan DPR semestinya focus pada pengawasan penanganan Covid-19 yang anggarannya triliunan rupiah.

“Dan DPRlebih fokus pada fungsi pengawasan pelaksnaaan penyelenggaraan terutama Covid-19 dengan uang triliunan rupiah itu berpotensi disalahgyunakan. Kalau fungsi itu bisa dilakukan Demokrat akan jadi bagian penting bagaimana konsisten jadi bagian dari Pancasila dan UUD 45,” katanya.
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(muh)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More