Peran Kepala Daerah dan DPRD sebagai Aktor Diplomasi dan Politik dalam Transformasi Kapasitas Daerah
Senin, 10 Mei 2021 - 21:29 WIB
Pemerintahan berwawasan global dilaksanakan dengan membangun konsep 3C versi Moss Kanter yakni, Concept yaitu pemerintah daerah harus punya ide inovatif dalam mempromosikan daerahnya; Competence, yakni pemerintah daerah harus berani memposisikan diri sebagai produsen yang memiliki quality, cost and delivery, dan; Connection, yakni pemerintah daerah harus membangun networking sebanyak mungkin baik dalam negeri maupun luar negeri (Kertajaya & Yuswohady, 2005:4-5).
Akmal Malik menambahkan, indikator yang paling dominan adalah bagaimana peran aktor, dalam hal ini Kepala Daerah dan DPRD. Faktor-faktor leadership, peran kepala daerah dan DPRD-nya sebagai aktor membangun demokrasi yang baik, membangun dukungan dan partisipasi masyarakat, membangun komunikasi internal. Tidak hanya penataan daerah yang diutamakan, tetapi bagaimana para aktor di daerah ini mampu memainkan perannya sebagai aktor diplomasi dan politik.
Menutup pembicaraannya, Akmal Malik mengungkapkan bahwa momentum peringatan 25 tahun Otonomi Daerah ini sebagai challenge bagi kepala daerah, "Ketika mereka berhasil dari dampak sosial dan dampak pandemi ini, di situlah sesugguhnya kepala daerah mampu membawa daerahnya menjadi lebih baik dengan mampu menggali potensi dan inovasinya,” ujarnya. CM
Akmal Malik menambahkan, indikator yang paling dominan adalah bagaimana peran aktor, dalam hal ini Kepala Daerah dan DPRD. Faktor-faktor leadership, peran kepala daerah dan DPRD-nya sebagai aktor membangun demokrasi yang baik, membangun dukungan dan partisipasi masyarakat, membangun komunikasi internal. Tidak hanya penataan daerah yang diutamakan, tetapi bagaimana para aktor di daerah ini mampu memainkan perannya sebagai aktor diplomasi dan politik.
Menutup pembicaraannya, Akmal Malik mengungkapkan bahwa momentum peringatan 25 tahun Otonomi Daerah ini sebagai challenge bagi kepala daerah, "Ketika mereka berhasil dari dampak sosial dan dampak pandemi ini, di situlah sesugguhnya kepala daerah mampu membawa daerahnya menjadi lebih baik dengan mampu menggali potensi dan inovasinya,” ujarnya. CM
(ars)
tulis komentar anda