Pertumbuhan dan Pemerataan Ekonomi Harus Jadi Fokus Utama Ganjar-Mahfud

Sabtu, 09 Desember 2023 - 20:15 WIB
"Selain itu infrastruktur memiliki pengaruh besar terhadap pengembangan berbagai aspek seperti politik, sosial, ekonomi, dan budaya," katanya.

Sebelumnya, Capres Ganjar Pranowo menyatakan akan melanjutkan pembangunan IKN jika terpilih menjadi Presiden di Pilpres 2024. Keseriusan itu ditunjukkan dengan kehadirannya di IKN, Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Kamis (7/12/2023).



"Ya untuk menunjukkan sebuah komitmen saja, saya orang yang konsisten tidak pernah bergeser atas pelaksanaan sebuah peraturan dan tentu saja IKN ini sebuah konsep yang disiapkan, bahkan sejak zaman Bung Karno, di mana ada perencanaan untuk memindahkan Ibu Kota. Presiden ke presiden belum berhasil dan hari ini sudah dimulai," kata Ganjar Pranowo di Titik Nol Nusantara.
(kri)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More