Membaca Kembali Narasi Besar Maestro Tari Gusmiati Suid

Kamis, 06 Juli 2023 - 09:27 WIB
“Jangan sampai buku ini hanya berakhir di rak-rak buku perpustakaan atau hanya dibuka dan dilihat halamannya saja. Tapi baca buku ini, terutama para seniman-seniman muda yang ingin menyelami lebih jauh tentang sejarah seni tari tradisi. Baca buku ini!” katanya.

Hadirnya buku ini, dan dengan kebaruan-kebaruan yang ada di dalamnya, diharapkan dapat memberikan sumbangsih baru bagi khazanah ilmu pengetahuan seni di Indonesia dan menjadi rujukan dalam penelitian, baik mengenai Gusmiati Suid dan pemikiran-pemikirannya, maupun sejarah tari Indonesia secara umum.

Paling utama, buku ini bukan hanya sekadar sebuah biografi dan kumpulan arsip, melainkan pertunjukan imaji, tari, dan narasi seorang Gusmiati Suid dari panggungnya yang telah abadi.
(hdr)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More