Koalisi Pro Jokowi-JK Bikin DPR Tandingan

Rabu, 29 Oktober 2014 - 18:13 WIB
Koalisi Pro Jokowi-JK...
Koalisi Pro Jokowi-JK Bikin DPR Tandingan
A A A
JAKARTA - Koalisi partai politik (parpol) pendukung pemerintah akan membuat pemimpin DPR tandingan. Rencana itu merupakan bentuk protes atas ketidakpuasan mereka terhadap dominasi Koalisi Merah Putih (KMP) di parlemen.

"Untuk menghindari krisis di parlemen maka koalisi kami (Koalisi Indonesia Hebat) menunjuk pimpinan sementara di DPR," ujar politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Arif Wibowo di ruang rapat komisi V DPR, Senayan, Jakarta (29/10/2014).

Arif mengatakan Koalisi Indonesia Hebat (KIH) akan secepatnya membuat alat kelengkapan Dewan dari koalisinya itu.

"Kami juga akan memimpin sendiri untuk membuat alat kelengkapan Dewan," jelasnya.

Menurut Arif, koalisinya melakukan ini demi kepentingan rakyat semata. Sebab fraksi-fraksi yang tergabung dalam Koalisi Merah Putih (KMP) dianggapnya otoriter dan mengambil keputusan demi kepentingan politik.

"Kamilah yang hendak menyelamatkan rakyat. Kami tidak mau pemerintah Jokowi-JK diganggu dengan kepentingan politik," ungkapnya.
(hyk)
Berita Terkait
Daftar Lengkap 580 Anggota...
Daftar Lengkap 580 Anggota DPR yang Dilantik Hari Ini
SDI Sebut Sangat Berlebihan...
SDI Sebut Sangat Berlebihan Kinerja DPR RI Sekarang Dianggap Terburuk di Era Reformasi
Dua Fraksi DPR Enggan...
Dua Fraksi DPR Enggan Laporkan Kasus Corona Anggotanya
Ketua DPR Ajak Gotong...
Ketua DPR Ajak Gotong Royong Atasi Pandemi Corona
DPR Batasi Tamu yang...
DPR Batasi Tamu yang Masuk ke Kompleks Senayan
Sidang Pertama DPR 2020-2021...
Sidang Pertama DPR 2020-2021 Dihadiri 98 Anggota Secara Fisik, 231 Virtual
Berita Terkini
Menyambut Mudik Lebaran...
Menyambut Mudik Lebaran 2025: Regulasi, Keamanan, dan Infrastruktur yang Diuji
56 menit yang lalu
Ridwan Kamil Ada di...
Ridwan Kamil Ada di Rumah saat KPK Menggeledah Kediamannya
1 jam yang lalu
NU Gallery Gelar IPE...
NU Gallery Gelar IPE 2025, Diplomasi Budaya Indonesia-Rusia Kian Erat
2 jam yang lalu
DPR Harap Sistem Baru...
DPR Harap Sistem Baru Pengiriman Pekerja Migran Indonesia ke Saudi Bisa Maksimalkan Perlindungan
2 jam yang lalu
Sambut HUT ke-25, BMI...
Sambut HUT ke-25, BMI Gelar Pasar Murah
2 jam yang lalu
Konstruksi Perkara OTT...
Konstruksi Perkara OTT KPK Dugaan Suap Proyek Dinas PUPR OKU
3 jam yang lalu
Infografis
Roket Milik Elon Musk...
Roket Milik Elon Musk Kembali Bikin Masalah bagi Penduduk Bumi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved