Bicarakan Kursi Komisi, Pramono Temui Pemimpin DPR
A
A
A
JAKARTA - Politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Pramono Anung bertemu dengan pemimpin DPR pada Rabu (29/10/2014) hari ini.
"Tadi saya bertemu dengan pimpinan DPR, initnya adalah mencari kebuntuan yang ada hingga ditemukanya solusi," ujar Pramono di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Rabu (29/10/2014).
Mantan Wakil Ketua DPR itu menyampaikan keinginan yang meminta 16 kursi alat kelengkapan Dewan (AKD) dari Koalisi Indonesia Hebat (KIH) untuk diterima dan disahkan.
"KIH memutuskan apa yang menjadi keingian KIH, kita meminta ruang musyawarah. Kita ingin itu, yang kemudian tadi saya diminta untuk mewakili," paparnya.
"Tadi saya bertemu dengan pimpinan DPR, initnya adalah mencari kebuntuan yang ada hingga ditemukanya solusi," ujar Pramono di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Rabu (29/10/2014).
Mantan Wakil Ketua DPR itu menyampaikan keinginan yang meminta 16 kursi alat kelengkapan Dewan (AKD) dari Koalisi Indonesia Hebat (KIH) untuk diterima dan disahkan.
"KIH memutuskan apa yang menjadi keingian KIH, kita meminta ruang musyawarah. Kita ingin itu, yang kemudian tadi saya diminta untuk mewakili," paparnya.
(dam)