Gelar Rapat Pleno, PDIP Satukan Persepsi Politik

Senin, 27 Oktober 2014 - 16:02 WIB
Gelar Rapat Pleno, PDIP...
Gelar Rapat Pleno, PDIP Satukan Persepsi Politik
A A A
JAKARTA - Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (F-PDIP) di DPR, hari ini mengadakan rapat pleno fraksi. Hal ini diungkapkan oleh Sekretaris Fraksi PDIP Bambang Muryanto.

"Hari ini rapat pleno fraksi," ujar Bambang di ruang rapat Fraksi PDIP, Senayan, Jakarta, Senin (27/10/2014).

Bambang mengatakan rapat tersebut bertujuan agar para kader PDIP dapat menyamakan pandangan politik saat ini.

"Jadi begini kawan-kawan, teman-teman PDIP ini harus mendapat info aktif dari perkembangan politik saat ini," ungkapnya.

"Supaya ada pemahaman yang sama, supaya nanti suaranya sama, nanti kalau ditanya ngomongnya enggak ke sana ke mari. Agar kami bisa satukan persepsinya," paparnya.
(maf)
Berita Terkait
Jadi Partai Modern,...
Jadi Partai Modern, PDIP Dinilai Tak Tinggalkan Elan Kerakyatan
Aturan Keluarga Satu...
Aturan Keluarga Satu Partai Dinilai Beri Dampak Positif bagi PDIP
PDIP Akan Ekspose Prestasi...
PDIP Akan Ekspose Prestasi Kepemimpinan 3 Pilar Partai ke Publik
Romo Benny Sebut PDIP...
Romo Benny Sebut PDIP Partai Modern yang Kekuatannya pada Struktur Organisasi
PDIP Gelar Banteng Ride...
PDIP Gelar Banteng Ride and Night Run, 500 Orang Daftar
PDIP Akan Serap Aspirasi...
PDIP Akan Serap Aspirasi Rakyat Sebelum Bertemu Parpol Lain
Berita Terkini
Konstruksi Perkara OTT...
Konstruksi Perkara OTT KPK Dugaan Suap Proyek Dinas PUPR OKU
19 menit yang lalu
Kronologi OTT 3 Anggota...
Kronologi OTT 3 Anggota DPRD OKU dan Kepala Dinas, Uang Rp2,6 Miliar hingga Fortuner Diamankan
52 menit yang lalu
Antisipasi Penumpukan...
Antisipasi Penumpukan di Rest Area, Menag Imbau Semua Masjid Dilewati Pemudik Dibuka 24 Jam
1 jam yang lalu
Ramadan 1446 H, BSI...
Ramadan 1446 H, BSI Beri Santunan untuk 4.444 Anak Yatim Dhuafa
1 jam yang lalu
Ekoteologi dan Puasa...
Ekoteologi dan Puasa Ramadan
1 jam yang lalu
Polemik RUU TNI, Ini...
Polemik RUU TNI, Ini Kekhawatiran Wasekjen PB HMI jika Disahkan
1 jam yang lalu
Infografis
Rezim Zelensky Panik,...
Rezim Zelensky Panik, Rusia dan AS Kompak Tekan Ukraina Gelar Pemilu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved