Kader PKS diminta minta maaf atas kasus LHI

Kamis, 05 Desember 2013 - 12:48 WIB
Kader PKS diminta minta...
Kader PKS diminta minta maaf atas kasus LHI
A A A
Sindonews.com - Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Anis Matta mengakui, perkara yang melibatkan mantan Presiden PKS, Luthfi Hasan Ishaq (LHI) dalam perkara suap kuota impor daging sapi, telah membuat citra PKS terjun bebas menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2014.

"Saya kira diawalnya iya. Tapi setelah kita terus menerus melakukan gerakan silaturahmi, perlahan-lahan kepecayaan publik kembali lagi," kata Anis di Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK), Jakarta Selatan, Kamis (5/12/2013).

Untuk itu, Anis mengatakan, satu-satunya cara PKS untuk mendapatkan kembali kepercayaan publik yakni, dengan meminta maaf kepada seluruh masyarakat Indonesia dengan melakukan kunjungan langsung di 33 provinsi di Indonesia.

Dengan begitu, Anis meyakini, elektabilitas PKS akan kembali terdongkrak dan kepercayaan publik terhadap PKS akan kembali. Sehingga PKS dapat mengantongi suara terbanyak dalam Pemilu 2014.

"Saya juga meminta seluruh kader PKS untuk meminta maaf saja kepada masyarakat secara langsung, dan alhamdulillah dari kunjungan saya di 33 Provinsi saya mendapatkan kesan yang kuat bahwa kepercayaan masyarakat kepada PKS kembali (pulih)," pungkas Anis.

20 aset Luthfi terancam disita untuk negara
Jaksa tak mengindahkan fakta persidangan Luthfi
(maf)
Berita Terkait
PKS Salurkan 18 Ribu...
PKS Salurkan 18 Ribu Kornet Daging Kurban untuk Ketahanan Pangan
PKS Gelontorkan Bantuan...
PKS Gelontorkan Bantuan untuk Warga Jateng
Mantan Presiden PKS...
Mantan Presiden PKS Lutfhi Hasan Bebas Bersyarat Sejak 6 Mei 2024
Profil Singkat 3 Kader...
Profil Singkat 3 Kader PKS yang Berpeluang Ramaikan Pilpres 2024
Anis Buka-bukaan soal...
Anis Buka-bukaan soal Misi Besar PKS
PKS Nilai Survei Kepercayaan...
PKS Nilai Survei Kepercayaan Publik ke Pemerintah Menurun Harus Jadi Alarm
Berita Terkini
7 Jenderal Polisi Bintang...
7 Jenderal Polisi Bintang 2 Masuk Daftar Mutasi Polri April 2025, Ini Nama-namanya
22 menit yang lalu
Generasi Muda FKPPI...
Generasi Muda FKPPI Komitmen Jaga Demokrasi di Tengah Transformasi Peran TNI
51 menit yang lalu
2 Pati TNI Angkatan...
2 Pati TNI Angkatan Udara Pensiun, Nomor 1 Jebolan AAU 1988
56 menit yang lalu
RUU Penyiaran Dibahas:...
RUU Penyiaran Dibahas: Kadin Fasilitasi Dialog Multi-Pihak
59 menit yang lalu
Misi Kemanusiaan Kementerian...
Misi Kemanusiaan Kementerian HAM di Nduga: Rekonsiliasi dan Perdamaian Solusi Masalah Papua
1 jam yang lalu
Kemenag Target Indeks...
Kemenag Target Indeks Kepuasan Jemaah Haji 2025 Naik, Plt. Irjen: Layani Seperti Orang Tua Sendiri
2 jam yang lalu
Infografis
Bersiap Perang, 450...
Bersiap Perang, 450 Juta Warga Uni Eropa Diminta Timbun Makanan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved