Jika Perppu ditolak, DPR diminta carikan solusi lain

Rabu, 23 Oktober 2013 - 15:10 WIB
Jika Perppu ditolak,...
Jika Perppu ditolak, DPR diminta carikan solusi lain
A A A
Sindonews.com - Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Mahfud MD, tak mempersoalkan bila DPR RI menolak Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perppu), mengenai penyelamatan Mahkamah Konstitusi (MK).

Namun, ia meminta agar wakil rakyat ini mencari solusi untuk mengganti substansi isi Perppu yang mereka tolak. Secara pribadi, Mahfud pun setuju isi peraturan itu.

"Subtansi setuju, tapi kalau DPR menolak seharusnya sudah menyiapkan (solusi pengganti Perppu)," kata Mahfud dalam diskusi mengenai Perppu Penyelamat MK, di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Rabu (23/10/2013).

Mahfud juga setuju dengan adanya suatu badan yang bisa mengawasi kinerja hakim konstitusinya. Pasalnya, hal itu telah lama diinginkannya.

"Saya emosi kenapa MK tidak mau diawasi, tapi sudah diputuskan ya sudah. Ketika saya sebagai Hakim MK, saya bilang ada kebutuhan, harus dicarikan lembaga pengawas," tegasnya.

Baca juga KY minta DPR setuju isi Perppu pengawasan MK.
(stb)
Berita Terkait
Telah Jadi UU, MK Putuskan...
Telah Jadi UU, MK Putuskan Tolak Gugatan Perppu 1/2020
Uji Materi Perppu 1/2020,...
Uji Materi Perppu 1/2020, Pemohon Pertanyakan Bukti Surat dan Pengesahan
Uji Perppu Ditolak,...
Uji Perppu Ditolak, MAKI Optimistis Gugatan UU 2/2020 Dikabulkan MK
Perppu 1/2020 Jadi UU,...
Perppu 1/2020 Jadi UU, Formappi Dorong Judicial Review Melalui MK
KMPK Gugat Perppu Nomor...
KMPK Gugat Perppu Nomor 1 Tahun 2020 ke MK
Perppu Corona Beri Cek...
Perppu Corona Beri Cek Kosong bagi Pemerintah untuk Melakukan Akrobat Susun APBN
Berita Terkini
Indonesia-Australia...
Indonesia-Australia Sepakat Selesaikan Ratifikasi Kerja Sama Pertahanan
35 menit yang lalu
Profil Prof Soenardi...
Profil Prof Soenardi Prawirohatmodjo, Dekan Fakultas Kehutanan UGM yang Namanya Tertera di Ijazah Jokowi
39 menit yang lalu
Perangi Premanisme,...
Perangi Premanisme, Kapolri: Tindak Tegas Siapapun yang Meresahkan Masyarakat
1 jam yang lalu
Menkes Budi Gunadi Sadikin...
Menkes Budi Gunadi Sadikin Disarankan Perbaiki Gaya Komunikasi Pakai Teks
1 jam yang lalu
Roy Suryo Dicecar 24...
Roy Suryo Dicecar 24 Pertanyaan di Polda Metro Jaya terkait Tudingan Ijazah Palsu Jokowi
2 jam yang lalu
Prabowo Undang PM Australia...
Prabowo Undang PM Australia Tinggal di Padepokannya: Saya Ajak Naik Kuda
2 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved