Kisruh Freeport, Rapat MKD Berlangsung Alot

Senin, 30 November 2015 - 19:47 WIB
Kisruh Freeport, Rapat...
Kisruh Freeport, Rapat MKD Berlangsung Alot
A A A
JAKARTA - Rapat Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) berlangsung alot. Rapat dilaksanakan secara tertutup.

Ketua MKD Surahman Hidayat mengatakan, pihaknya belum dapat memastikan apakah laporan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Sudirman Said akan lanjut ke persidangan.

Laporan tersebut menyangkut dugaan pencatutan nama Presiden dan Wakil Presiden Joko Widodo-Jusuf Kalla (Jokowi-JK) oleh Ketua DPR Setya Novanto dalam perpanjangan kontrak Freeport.

"Intinya tidak ada kesepakatan bahwa kita berlanjut ke persidangan," ujar Surahman di Gedung DPR, Jakarta, Senin (30/11/2015).

Bahkan, pihaknya juga belum bisa memastikan apakah benar Setya Novanto mencatut nama Jokowi-JK seperti yang dilaporkan Menteri ESDM Sudirman Siad. "Ya enggak tahu. Ini masih menggantung," ucapnya.

Baca: Menteri ESDM Berkelit Disinggung Soal Rekaman Editan.
(kur)
Berita Terkait
Pertamina Tak Perlu...
Pertamina Tak Perlu Gentar Hadapi Gugatan Mozambik
IPO Pertamina Berpotensi...
IPO Pertamina Berpotensi Cegah Mafia Migas
KNPI: Selamatkan Pertamina...
KNPI: Selamatkan Pertamina dari Cengkeraman Mafia Migas!
Haruskah Ahok Dipecat?
Haruskah Ahok Dipecat?
Tim Khusus Besutan Ahok...
Tim Khusus Besutan Ahok Didorong Membongkar Mafia Migas, Proyek dan Investasi
Jaringan Mafia Migas...
Jaringan Mafia Migas Sangat Kuat, Ini Alasan Sulit Diberantas
Berita Terkini
KPK Sita 65 Bidang Tanah...
KPK Sita 65 Bidang Tanah Terkait Kasus Dugaan Korupsi Jalan Tol Trans Sumatera
12 menit yang lalu
Iperindo Optimistis...
Iperindo Optimistis Industri Galangan Kapal Nasional Mampu Hadapi Banyak Tantangan
1 jam yang lalu
Sahroni Desak Polisi...
Sahroni Desak Polisi Tuntaskan Kasus Rektor UP yang Dicopot karena Bela Korban Pelecehan
2 jam yang lalu
Paradoks Pendidikan:...
Paradoks Pendidikan: Melahirkan Cendekia, Menumbuhkan Koruptor
2 jam yang lalu
Menteri Transmigrasi...
Menteri Transmigrasi Audiensi dengan Jajaran iNews Media Group, Ini yang Dibahas
3 jam yang lalu
Mediasi Gugatan Ijazah...
Mediasi Gugatan Ijazah Alot, Tergugat Tolak Tunjukkan Data Sekolah Jokowi
3 jam yang lalu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved