Waktu Kecil Dorong Sepeda Soeharto, Siapa Sangka Sosok Ini Jadi Jenderal TNI Kepercayaan Presiden

Sabtu, 31 Desember 2022 - 08:57 WIB
loading...
A A A
Syaukat pun meniti karier militer hingga masuk dalam lingkaran terdekat Presiden Soeharto. Ia ditunjuk menjadi Sekretaris Militer Presiden (Sesmilpres) pada 1989 dan mengemban jabatan tersebut sampai 1993.

"Oh, itu kamu to," kata Soeharto kepada Syaukat yang menceritakan kembali peristiwa mendorong sepeda di tanjakan di masa silam.

"Iya, Pak. Sampai sekarang saya juga masih nyurung-nyurung (mendorong-dorong) Bapak," timpal Syaukat sambil bercanda.

"Ah, kamu bisa saja, Syaukat," kata Pak Harto tersenyum.

Sebelum menjabat Sesmilpres, Syaukat Banjaransari pernah mengemban tugas sebagai Atase Pertahanan RI di India dan Sri Lanka. Saat Presiden Soeharto melakukan kunjungan kenegaraan ke Sri Lanka dan India, Syaukat bersama staf kedutaan yang menyiapkan segala keperluan orang nomor satu di Republik Indonesia (RI) itu.

Sesmilpres Marsekal Udara Kardono terkesan dengan kinerja Syaukat dalam memperiapkan kedatangan Presiden Soeharto dan rombongan. Karena itu, ketika ada peralihan tugas, Kardono meminta kepada Asintel Hankam Benny Moerdani untuk memilih Syaukat sebagai Kepala Biro Keamanan Presiden.

"Tahun 1981 saya yang waktu itu berpangkat Kolonel Infanteri dipanggil pulang untuk jabatan itu. Lima tahun kemudian saya berpangkat Mayor Jenderal TNI dan menjadi Sekretaris Militer Presiden," kata Syaukat.

Jenderal TNI kelahiran Yogyakarta, 1936 itu masih ingat pesan Presiden Soeharto di awal menjabat sebagai Sesmilpres. Menurut Pak Harto, Sesmilpres bertugas menjadi penghubung antara Presiden dan pimpinan ABRI. Sesmilpres harus bisa membuat pekerjaan presiden di bidang hankam lebih mudah.

"Kamu bekerjalah dengan sederhana. Yang bisa disederhanakan jadikan sederhana jangan dibikin rumit, jangan dibikin mewah," kata Pak Harto kepada Syaukat.

Salah satu tugas Sesmilpres adalah melakukan survei lapangan yang akan dihadiri Presiden Soeharto. Waktu itu, Syaukat hendak berangkat ke Duri, Riau untuk mengecek persiapan acara peresmian injeksi bumi di lapangan minyak Duri. Tiba-tiba Soeharto menggil Syaukat di Bina Graha. Presiden meminta kepada Syaukat untuk menanyakan kepada panitia di Riau besaran biaya yang dikeluarkan untuk menghadirkan dirinya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Inspektur TNI Digeser...
4 Inspektur TNI Digeser Jenderal Agus Subiyanto, Ini Daftar Namanya
5 Mayjen Jebolan Akmil...
5 Mayjen Jebolan Akmil 1991 Berdinas di Mabes TNI, Salah Satunya Mantan Pangdam Merdeka
3 Pasal Masukan Pemerintah...
3 Pasal Masukan Pemerintah di RUU TNI Menarik Perhatian
DPR Jamin Pengesahan...
DPR Jamin Pengesahan RUU TNI Tak Bakal Dikebut: Takut Kecelakaan
Riwayat Kepangkatan...
Riwayat Kepangkatan Mayjen TNI Ujang Darwis, Jenderal Kopassus Jago Tembak Kini Jadi Pangdam II/Sriwijaya
Riwayat Kepangkatan...
Riwayat Kepangkatan Mayjen Lucky Avianto, Peraih Adhi Makayasa Akmil 1996 Jago Pertempuran Hutan
5 Kasdam IV Diponegoro...
5 Kasdam IV Diponegoro Sukses Melenggang Jadi Danjen Kopassus, Nomor Terakhir Ipar Presiden SBY
Mabes TNI AU Terima...
Mabes TNI AU Terima Kunjungan Raffi Ahmad, Perkuat Sinergi Pertahanan-Industri Kreatif
4 Mayjen TNI Bersiap...
4 Mayjen TNI Bersiap Tinggalkan Militer usai Mutasi Februari 2025, 2 di Antaranya Staf Khusus KSAD
Rekomendasi
Ustaz Derry Sulaiman...
Ustaz Derry Sulaiman Sebut Denny Sumargo dan Willie Salim Akan Segera Mualaf
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
Kanye West Kecanduan...
Kanye West Kecanduan Gas Tertawa hingga Sulit Mengingat Nama Orang
Berita Terkini
Profil Bripda Muhammad...
Profil Bripda Muhammad Ferarri, Polisi Aktif yang Dipanggil Patrick Kluivert ke Timnas Indonesia
1 jam yang lalu
Salinan Audit BPKP Tak...
Salinan Audit BPKP Tak Diberikan ke Tom Lembong, Pakar Hukum Ragukan Kualitasnya
2 jam yang lalu
Gempa Bumi M5,3 Guncang...
Gempa Bumi M5,3 Guncang Maluku Malam Ini
3 jam yang lalu
Ketua Komisi VI DPR...
Ketua Komisi VI DPR Harap Ramadan Jadi Momentum Perbaikan Pertamina
3 jam yang lalu
PP Syarikat Islam Serahkan...
PP Syarikat Islam Serahkan Donasi untuk Gaza Palestina Rp1 Miliar
4 jam yang lalu
Pengamat Militer Sebut...
Pengamat Militer Sebut Seskab Dapat Ditempati Prajurit TNI Aktif
4 jam yang lalu
Infografis
Jadi Pangkostrad, Ini...
Jadi Pangkostrad, Ini Profil Mayjen TNI Dudung Abdurachman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved