Ketua DPP Perindo Bidang Hankam dan Siber Ungkap Alasannya Tekuni Bidang Kemiliteran dan Intelijen

Kamis, 18 Agustus 2022 - 19:32 WIB
loading...
Ketua DPP Perindo Bidang...
Ketua DPP Partai Perindo Bidang Hankam dan Siber Susaningtyas NH Kertopati mengungkapkan alasannya mengapa tertarik dengan dunia kemiliteran, intelijen, pertahanan, dan keamanan. Foto/MPI
A A A
JAKARTA - Ketua DPP Partai Persatuan Indonesia ( Perindo ) Bidang Hankam dan Siber Susaningtyas NH Kertopati mengungkapkan alasannya mengapa tertarik dengan dunia kemiliteran, intelijen, pertahanan, dan keamanan.

Perempuan yang akrab disapa Nuning ini mengaku, semua itu tidak terlepas dari profesi sang ayah yang merupakan prajurit Tentara Nasional Indonesia (TNI).



"Kebetulan saya anak tentara, lalu kemudian saya tertarik dengan dunia kemiliteran, pertahanan, keamanan dan intelijen. Itu sangat mengundang rasa ingin tahu saya terhadap bidang itu," kata Nuning dalam Podcast Aksi Nyata Partai Perindo dengan tema “Meningkatkan Patriotisme Generasi Muda dan Lintas Generasi untuk Menjaga Kedaulatan NKRI’, Kamis (18/8/2022).



Ketertarikan Nuning terhadap bidang tersebut didukung dengan jalur pendidikan yang digelutinya. Mantan Anggota Komisi I DPR ini menuturkan, dari jenjang strata satu hingga meraih gelar Doktor, dirinya secara konsisten menggeluti Ilmu komunikasi. "Itu relate dengan kemiliteran, intelijen dan sebagainya, jadi tidak jauh dari situ," ujarnya.

Tidak hanya itu, dirinya juga menjadi tenaga pengajar atau dosen di bidang yang dimaksud. Dengan begitu, dirinya secara terus-menerus mendalami tentang ilmu kemiliteran dan sebagainya.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hadiri Pelantikan Pengurus...
Hadiri Pelantikan Pengurus Partai Hanura, Sekjen Perindo: Kita Punya DNA yang Sama
Ungkap Tantangan Perempuan...
Ungkap Tantangan Perempuan di Politik, Ketua DPP Perindo: Stigma Tak Bisa Lebih Baik
Sekjen Perindo Hadiri...
Sekjen Perindo Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP Hanura
Sri Gusni Perindo Ingatkan...
Sri Gusni Perindo Ingatkan Perempuan di Dunia Politik Bukan Sekadar Pelengkap
Ketua DPP Perindo: Ekosistem...
Ketua DPP Perindo: Ekosistem Politik Masih Belum Ramah Perempuan
Ketua DPP Perindo Soroti...
Ketua DPP Perindo Soroti Tantangan Berat Perempuan di Dunia Politik
Perindo Dukung Langkah...
Perindo Dukung Langkah Pemerintah Berlakukan Tes Kejiwaan Dokter PPDS Imbas Marak Kasus Pelecehan Seksual
Partai Perindo Dukung...
Partai Perindo Dukung Tindakan Cepat Pemerintah Rombak Pendidikan Dokter Spesialis
Gelar Konsolidasi Hadapi...
Gelar Konsolidasi Hadapi Pemilu 2029, Partai Perindo Matangkan Strategi Politik
Rekomendasi
Viral, Profesor Ini...
Viral, Profesor Ini Gunakan Drone untuk Cegah Mahasiswa Menyontek Selama Ujian
Gulingkan Assad, Ahmed...
Gulingkan Assad, Ahmed al-Sharaa Ingin Suriah Normalisasi Hubungan dengan Israel
Apa Sebenarnya Tugas...
Apa Sebenarnya Tugas Seorang Paus di Negara Terkecil di Dunia? Ternyata Ada 7
Berita Terkini
Akhir Perang Rusia-Ukraina...
Akhir Perang Rusia-Ukraina dan Pengaruh Korea Utara-China
1 jam yang lalu
Purnawirawan TNI Tuntut...
Purnawirawan TNI Tuntut Penggantian Wapres Gibran, Ini Kata Ganjar Pranowo
1 jam yang lalu
Pelantikan 86 Pengurus...
Pelantikan 86 Pengurus Baru Partai Hanura, OSO Serukan Gerakan dari Daerah
2 jam yang lalu
Pope Francis dan Dialog...
Pope Francis dan Dialog Antaragama untuk Perdamaian
2 jam yang lalu
Mendagri Tito Buka Peluang...
Mendagri Tito Buka Peluang Revisi UU Ormas, Evaluasi Transparansi Keuangan
3 jam yang lalu
Hanura Resmi Dukung...
Hanura Resmi Dukung Pemerintahan Prabowo Subianto
7 jam yang lalu
Infografis
Paus Fransiskus, Pembawa...
Paus Fransiskus, Pembawa Perubahan dan Keterbukaan Gereja Katolik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved