Kapolri: Ferdy Sambo Perintahkan Bharada E Tembak Brigadir J

Selasa, 09 Agustus 2022 - 18:53 WIB
loading...
Kapolri: Ferdy Sambo...
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyebut bahwa Irjen Ferdy Sambo menyuruh Bharada E menembak Brigadir J. Foto/MPI
A A A
JAKARTA - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyebut bahwa Irjen Ferdy Sambo menyuruh Bharada E menembak Brigadir J .

"Timsus menemukan bahwa peristiwa terjadi adalah peristiwa penembakan terhadap Saudara J dilakukan oleh RE atas perintah FS," kata Kapolri, Selasa (9/8/2022).

Dalam kesempatan itu, Kapolri mengungkap tim khusus menemukan adanya upaya rekayasa olah TKP Brigadir J.

"Dimana saat pendalaman olah tkp ditemukan ada hal-hal yang hambatan proses sidik," kata Sigit, Selasa (9/8/2022).

Menurut Sigit, ditemukan adanya upaya merusak dan merekayasa olah TKP kasus Brigadir J.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3016 seconds (0.1#10.140)