Densus 88 Antiteror Kembali Sita 400 Kotak Amal dari Terduga Teroris JI di Lampung

Kamis, 04 November 2021 - 16:56 WIB
loading...
Densus 88 Antiteror...
Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Pol Ahmad Ramadhan mengatakan, Densus 88 kembali menyita 400 kotak amal dari teroris jaringan Jamaah Islamiyah. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror kembali melakukan penyitaan terhadap 400 kotak amal yang diduga sebagai penggalangan dana dari kelompok terorisme Jamaah Islamiyah (JI) di Lampung.

"Telah melakukan penyitaan kurang lebih 400 kotak amal," kata Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Pol Ahmad Ramadhan kepada wartawan, Jakarta, Kamis (4/11/2021).



Ramadhan menuturkan, kotak amal tersebut berasal dari Lembaga Amil Zakat Baitul Maal Abdurrahman Bin Auf (LAZ BM ABA). Terkait itu, polisi menangkap tiga terduga teroris, S, SU dan DRS.



Selain kotak amal, Densus juga menyita satu unit kendaraan roda empat dan sejumlah dokumen yang mengarah kepaea yayasan LAZ BM ABA tersebut. "Lokasi penyitaan tersebut terletak di Pekon Klaten, Gading Rejo, Pringsewu," ujar Ramadhan.

Ramadhan menyatakan, sampai saat ini, Densus masih terus melakukan penyisiran di lokasi yang diduga menjadi tempat pengumpulan kotak amal.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Yusril: Pemerintah Wacanakan...
Yusril: Pemerintah Wacanakan Pembebasan Mantan Pemimpin JI Hambali dari Guantanamo
16 FTF Jebolan Sasana...
16 FTF Jebolan Sasana JI Gabung Kelompok HTS, Ikut Gulingkan Presiden Bashar al-Assad
Kembali ke NKRI, JI...
Kembali ke NKRI, JI Serahkan Puluhan Kilogram Peledak, Detonator, hingga Granat
Jamaah Islamiyah Resmi...
Jamaah Islamiyah Resmi Membubarkan Diri, Kapolri Apresiasi Densus 88 dan BNPT
8 Tersangka Teroris...
8 Tersangka Teroris Jaringan NII Ditangkap Densus 88 Antiteror di Sumatera dan Jabar
3 Terduga Teroris Ditangkap...
3 Terduga Teroris Ditangkap di Jateng
Densus 88 Antiteror...
Densus 88 Antiteror Sita Senapan Angin dan Buku Radikal dari 2 Terduga Teroris di NTB
Densus 88 Antiteror...
Densus 88 Antiteror Tangkap 2 Terduga Teroris Kelompok Anshor Daulah di NTB
7 Orang Pengancam Kunjungan...
7 Orang Pengancam Kunjungan Paus Fransiskus Ditangkap Densus 88
Rekomendasi
MNC University dan ASQI...
MNC University dan ASQI Jajaki Kerja Sama Penguatan Kompetensi Layanan dan Pengalaman Pelanggan
Titus The Detective...
Titus The Detective Eps The Haunted Island - Minggu 27 April 2025 Jam 07.30 WIB di RCTI
KIKO Season 4 Episode...
KIKO Season 4 Episode Jungle Rumble, Minggu 27 April 2025 Jam 06.15 Pagi di RCTI
Berita Terkini
Rekaman Percakapan Agustiani...
Rekaman Percakapan Agustiani Tio dan Saeful Bahri Diputar, Singgung Perintah Ibu dan Garansi Saya
19 menit yang lalu
Penggugat Jokowi Terkait...
Penggugat Jokowi Terkait Mobil Esemka Siap Berdamai, Asal...
46 menit yang lalu
Kejagung Serahkan Dokumen...
Kejagung Serahkan Dokumen Kasus Direktur JakTV ke Dewan Pers
1 jam yang lalu
Saksikan INTERUPSI Malam...
Saksikan INTERUPSI Malam Ini Rapatkan Barisan di Tengah Isu Matahari Kembar Bersama Ariyo Ardi, Andy Rahmad Wijaya, Feri Amsari, dan Narasumber Lainnya, Live Hanya di iNews
1 jam yang lalu
Alisa Wahid: Perempuan...
Alisa Wahid: Perempuan Perlu Ikut Dalam Penanggulangan Terorisme
1 jam yang lalu
Sidang Hasto Kristiyanto...
Sidang Hasto Kristiyanto di Pengadilan Tipikor Kembali Ricuh
1 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved