Bertambah 36.370, DKI, Jabar dan Jateng Sumbang Angka Kesembuhan Tertinggi

Kamis, 22 Juli 2021 - 19:12 WIB
loading...
Bertambah 36.370, DKI,...
Kasus kesembuhan COVID-19 di Indonesia pada Kamis 22 Juli 2021 bertambah sebanyak 36.370. DKI Jakarta kembali menjadi penyumbang terbanyak. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Kasus kesembuhan COVID-19 di Indonesia pada Kamis 22 Juli 2021 bertambah sebanyak 36.370. DKI Jakarta kembali menjadi penyumbang terbanyak.

Berdasarkan data dari Satgas Penanganan COVID-19, DKI Jakarta pada hari ini menyumbang 10.631 pasien. Di urutan kedua ada Jawa Barat dengan 7.288 pasien.

Sementara itu, Jawa Tengah di urutan ketiga dengan 6.115 pasien. Kemudian, ada Jawa Timur di urutan keempat dengan 3.182 pasien. Selanjutnya, di urutan kelima ada DI Yogyakarta dengan 1.034 pasien.

Kemudian, wilayah yang tingkat kesembuhannya paling sedikit pada hari ini adalah Papua. Di wilayah Indonesia Timur itu, jumlah pasien sembuh hanya berjumlah nol.

Selanjutnya, di posisi kedua dengan jumlah sembuh tersedikit ada Jambi dengan 21 pasien dan Gorontalo 54 pasien.

Sebelumnya, Satgas COVID-19 mengungkapkan kasus COVID-19 di Indonesia bertambah 49.509 orang, Kamis (22/7/2021). Total kasus COVID-19 menjadi 3.033.339 orang.

Satgas Penanganan COVID-19 menyebut penambahan kasus hari ini merupakan hasil pemeriksaan 294.470 spesimen. Sementara itu pasien COVID-19 sembuh bertambah 36.370 orang hari ini. Akumulasi kasus sembuh dari COVID-19 di Indonesia menjadi 2.392.923 orang.

Lalu pasien COVID-19 meninggal bertambah 1.449 orang. Total kasus kematian karena COVID-19 menjadi 79.032 orang.

Kasus aktif COVID-19 di Indonesia saat ini menjadi 561.384 orang di mana ada penambahan 11.690 orang. Sedangkan jumlah pasien suspek COVID-19 saat ini mencapai 271.167 orang.
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Waspadai Lagi Covid-19,...
Waspadai Lagi Covid-19, Kemenkes Imbau Tetap Prokes dan Hidup Sehat
Saran Epidemiolog Cegah...
Saran Epidemiolog Cegah Lonjakan Covid-19 saat Libur Nataru
Kasus Covid-19 Naik,...
Kasus Covid-19 Naik, Menko Muhadjir Effendy Minta Masyarakat Jangan Panik
Cegah Lonjakan Kasus...
Cegah Lonjakan Kasus Covid-19, Partai Perindo Minta Pemerintah Gencarkan Vaksin dan Prokes
Bupati Bengkulu Selatan...
Bupati Bengkulu Selatan Gusnan Mulyadi Dilaporkan ke KPK Terkait Dugaan Korupsi Dana Covid-19
Presiden Jokowi: Kalau...
Presiden Jokowi: Kalau Sudah Masuk Endemi, Kena Covid-19 Bayar
Kasus Covid-19 di Indonesia...
Kasus Covid-19 di Indonesia Bertambah 190, Meninggal 5 Orang
Ahli Epidemiologi Lihat...
Ahli Epidemiologi Lihat Indonesia Sudah Siap Akhiri Darurat Covid-19
Ahli Epidemiologi Ajak...
Ahli Epidemiologi Ajak Masyarakat Waspadai Covid-19 Meningkat
Rekomendasi
Persiapan Timnas Indonesia...
Persiapan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17, Nova Arianto: Libur Dulu 2 Bulan, Latihan Lagi Juli!
Hyundai Palisade Hybrid...
Hyundai Palisade Hybrid Bakal Diluncurkan, Ini Bocorannya
Biodata dan Agama Frank...
Biodata dan Agama Frank Sanchez: Monster Tinju Kuba Calon Penakluk Daniel Dubois
Berita Terkini
Revisi UU Pemilu Ditargetkan...
Revisi UU Pemilu Ditargetkan Rampung Juli 2026, Baleg DPR Harap Dibahas Sejak Dini
52 menit yang lalu
Silaturahmi Sufmi Dasco...
Silaturahmi Sufmi Dasco ke Salim Segaf Al-Jufri Ditanggapi Positif
2 jam yang lalu
Rekomendasi Komnas HAM...
Rekomendasi Komnas HAM terkait Mantan Pemain Sirkus OCI: Tuntutan Diselesaikan secara Hukum
4 jam yang lalu
Saksi Sebut Uang Suap...
Saksi Sebut Uang Suap PAW Harun Masiku dari Hasto, Febri Diansyah: Kabar Burung
4 jam yang lalu
Ini Kata 6 Tokoh atas...
Ini Kata 6 Tokoh atas Polemik Ijazah Jokowi
5 jam yang lalu
Tahanan KPK Termasuk...
Tahanan KPK Termasuk Hasto Rayakan Paskah di Rutan Merah Putih
6 jam yang lalu
Infografis
Demo Besar Guncang AS...
Demo Besar Guncang AS di 1.200 Lokasi dan 50 Negara Bagian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved