Lewat MTQ, Nusantara Mengaji Cetak Generasi Milenial Pecinta Alquran

Sabtu, 23 Mei 2020 - 17:24 WIB
loading...
Lewat MTQ, Nusantara...
Koordinator Nasional Nusantara Mengaji, Jazilul Fawaid. Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Kegiatan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Virtual 2020 yang digelar oleh Nusantara Mengaji resmi berakhir, Sabtu (23/5/2020).

Setelah melalui seleksi selama 29 hari, dari total 537 santri dan santriwati yang ikut berpartisipasi, terpilihnya 12 qari–qariah terbaik dari seluruh Tanah Air.

Untuk kategori Putra, juara 1 diraih Muhammad Rizqon dari Kalimantan Selatan, disusul Muhammad Affandi dari Sulawesi Selatan, dan Muhtarom dari Jawa Tengah di posisi III.

Sementara peraih juara harapan 1 diraih Ahmad Azroi Hasibuan dari Sumatera Utara, Usman Syukur Bainsyah dari Nusa Tenggara Timur, serta harapan 3, Wildan Alwi dari Jawa Barat.

Untuk kategori putri, juara 1 diraih Yanti Susanti dari DKI Jakarta, berikutnya Alviatur Rohmaniah dari Sumatera Selatan, dan posisi III Siti Muzayyanah dari Banten.

Sedangkan harapan 1 diraih Syarah Yunita dari Papua Barat, berikutnya Laily Rizqi Amalia dari Jawa Timur, dan Harapan 3 Ama Faridatul Husna Jamil juga dari Jawa Timur.( )

Koordinator Nasional Nusantara Mengaji, Jazilul Fawaid mengatakan, di Bulan Ramadhan ini, Nusantara Mengaji berhasil melahirkan generasi milenial pecinta dan seniman pelantun Al-quran yang berkualitas.

Menurut Jazilul, pihaknya akan terus menggelar kegiatan serupa untuk melahirkan generasi-generasi pecinta dan seniman pelantun Al-quran yang berkualitas.‎

"Semoga ke depannya ketika pandemi ini sudah berakhir, kami dapat menyelenggarakannya secara meriah. Seleksi melalui virtual sedangkan final dipusatkan di Jakarta," tuturnya.

Jazilul Fawaid yang merupakan Wakil Ketua MPR ini juga berharap dengan semakin luasnya generasi milenial yang mengenal seni membaca Alquran maka kecintaan mereka terhadap Alquran akan semakin terpupuk.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ditelepon Presiden Prabowo...
Ditelepon Presiden Prabowo saat Gelar Halalbihalal, Cak Imin: Minta Menteri Rapatkan Barisan
Jelang Ibadah Haji,...
Jelang Ibadah Haji, Masyarakat Diwanti-wanti Tak Tergiur Visa Non-Haji
Unik, Live Silaturahim...
Unik, Live Silaturahim Lebaran DPP PKB Disukai 1,1 Juta Kali di TikTok
Polemik Hak Cipta, PKB:...
Polemik Hak Cipta, PKB: Direct License Berpotensi Picu Ketidakpastian Hukum
Hadiri 1.000 Hari Wafat...
Hadiri 1.000 Hari Wafat KH Dimyati Rois, Gus Imin: Beliau Rujukan PKB
Respons PKB Tanggapi...
Respons PKB Tanggapi Jokowi Mau Bentuk Partai Super Tbk
Kaji Kitab Arrisalah...
Kaji Kitab Arrisalah Karya Mbah Hasyim, KH Ma'ruf Amin: Ini Tradisi PKB
Perempuan Bangsa Bertekad...
Perempuan Bangsa Bertekad Jadi Organisasi Terbuka
Profil Gus Hilman Mufidi,...
Profil Gus Hilman Mufidi, Anggota Baru DPR RI Berusia 24 Tahun dari PKB
Rekomendasi
Profil Brando Susanto,...
Profil Brando Susanto, Anggota DPRD Jakarta yang Meninggal Dunia saat Hadiri Acara Partai
5 Artis Lulusan SMK,...
5 Artis Lulusan SMK, Nomor 4 Vokalis Band Gambus dari Jurusan Automotif
Bacaan Surat Al Qadr...
Bacaan Surat Al Qadr Latin Saja, Lengkap dengan Asbabun Nuzul dan Keutamaannya
Berita Terkini
Profil Letkol Eka Wira...
Profil Letkol Eka Wira Dharmawan, Prajurit Kopassus yang Punya Julukan King of Sparko
10 menit yang lalu
Mobil Mewah Ridwan Kamil...
Mobil Mewah Ridwan Kamil Turut Disita KPK, tapi Masih di Bengkel
31 menit yang lalu
KSAL Ungkap TNI AL Belum...
KSAL Ungkap TNI AL Belum Punya Alat Pendeteksi Kapal Selam Asing
54 menit yang lalu
Bobby Nasution Datang...
Bobby Nasution Datang ke Kantor KPK, Ada Apa?
1 jam yang lalu
Jaksa Hadirkan Keluarga...
Jaksa Hadirkan Keluarga Zarof Ricar Makelar Kasus Ronald Tannur di Pengadilan
1 jam yang lalu
DPR - KSAL Rapat Bahas...
DPR - KSAL Rapat Bahas Urgensi Keamanan Laut
2 jam yang lalu
Infografis
Moh Salah Cetak Rekor...
Moh Salah Cetak Rekor di Laga Perdana Liga Inggris 2024/2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved