Muhaimin Iskandar dan Pemerhati Lingkungan Dorong Pembangunan Rendah Karbon

Kamis, 29 April 2021 - 19:32 WIB
loading...
A A A
"Kita menyadari model pembangunan yang estrakstif dan tinggi karbon telah menyebabkan terjadinya bencana ekeologis dan hidro meteorologi dimana mana. Selain itu, pertumbuhan ekonomi kita malah menyebabkan krisis pembiayaan dan naiknya anggaran kesehatan dan bencana karena polusi, kebakaran hutan, dan penggunaan mode tranportasi yang tidak ramah lingkungan," tutur Gus AMI.

Dia mengajak perlunya pembangunan rendah karbon. Ekonomi hijau dikatakannya akan dapat mendorong 24 juta lapangan pekerjaan baru.

Menurut dia, penggunaan renewable technology akan menciptakan peluang ribuan pekerjaan baru. Bahkan mengutip Hasil kajian Bapenas bahwa pengembangan energi baru akan menciptakan 103 ribu pekerjaan setiap tahunnya.

"Inilah masa depan kita, masa depan pembangunan Indonesia. Saatnya kita memberikan apresiasi dan dukungan yang besar terhadap upaya memndorong regulasi pembanguan yang ramah lingkungan," katanya.

Webinar yang dipandu oleh Bolly Ariez dari Radesa Institute ini menghadirkan Kastorius Sinaga (Kemendagri) Joko Tri Haryanto (Kemenkeu) Mahawan Karuniasa (Akademisi UI) dan Binny Buchari (Prakarsa)
(dam)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2010 seconds (0.1#10.140)