HUT TNI AU, Prabowo Berpesan Jaga Kedaulatan Indonesia

Jum'at, 09 April 2021 - 13:40 WIB
loading...
HUT TNI AU, Prabowo...
Menhan Prabowo Subianto mengucapkan selamat HUT ke-75 untuk TNI AU dari negeri Gingseng, Korea Selatan, Jumat (9/4/2021). Foto: Tangkapan layar
A A A
JAKARTA - Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto mengucapkan selamat Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 untuk Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara (TNI AU). Prabowo menghaturkan selamat itu dari negeri Gingseng, Korea Selatan, Jumat (9/4/2021).



"Saya Prabowo Subianto Menteri Pertahanan Republik Indonesia sedang melaksanakan tugas mengunjungi Republik Korea dalam rangka role out pesawat KFX-IFX. Saya didampingi Perwira Tinggi dari TNI AU, ingin mengucapkan dirgahayu Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara," kata Prabowo dalam keterangan video, Jumat (9/4/2021).

Eks Danjen Komando Pasukan Khusus (Kopassus) itu berharap TNI AU terus menjaga kedaulatan Indonesia. Terlebih lagi dari masuknya ancaman dari negara lain melalui jalur udara.

"Selamat hari ulang tahun yang ke-75. Semoga TNI AU jaya selalu, mampu melindungi tanah air kita, dari udara. Swa Bhuawana Paksa," ucap Prabowo.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Polri Sita Timah Batangan...
Polri Sita Timah Batangan Ilegal 5,8 Ton, Bakal Diselundupkan ke Korsel
Status Pasukan Korea...
Status Pasukan Korea Utara di Rusia dan Perlindungan sebagai Tawanan Perang
KLH: Bahaya Polusi Plastik...
KLH: Bahaya Polusi Plastik Jadi Sorotan di INC-5 Korea Selatan
Ambisi Nuklir Korea...
Ambisi Nuklir Korea Utara dan Harga yang Harus Dibayar Rakyatnya
Lepas 399 Calon Pekerja...
Lepas 399 Calon Pekerja Migran ke Korsel, Wamen PPMI Berikan 6 Pesan Penting
Kapal Penangkap Ikan...
Kapal Penangkap Ikan Tenggelam di Perairan Jeju, 2 ABK WNI Masih Hilang
Penyatuan Jerman Bisa...
Penyatuan Jerman Bisa Jadi Model Reunifikasi Korea
Relawan Gelar Syukuran...
Relawan Gelar Syukuran HUT ke-73 Prabowo, Doakan Pelantikan Berjalan Lancar
Surya Paloh Sambangi...
Surya Paloh Sambangi Prabowo di Kemhan, Pertemuan Berlangsung Tertutup
Rekomendasi
Deretan Saham Ini Berjatuhan...
Deretan Saham Ini Berjatuhan Saat IHSG Terjun Bebas 5 Persen ke 6.146
3 Skenario AS Menginvasi...
3 Skenario AS Menginvasi Panama, Invasi Militer Salah Satu Pilihan Terburuk
Siapa Massad Boulos?...
Siapa Massad Boulos? Arsitek Kebijakan Donald Trump di Timur Tengah
Berita Terkini
Ramadan Berkah, Program...
Ramadan Berkah, Program Gus Dur for Humanity Berdayakan Perempuan
12 menit yang lalu
554 WNI Korban Online...
554 WNI Korban Online Scam di Myanmar Dipulangkan ke Indonesia
24 menit yang lalu
554 WNI Korban Online...
554 WNI Korban Online Scam di Myanmar Disiksa, Menko Polkam: Ada Ancaman Organ Tubuh Mau Dicopot!
29 menit yang lalu
3 Anggota Polri Tewas...
3 Anggota Polri Tewas Ditembak saat Gerebek Sabung Ayam Dapat Kenaikan Pangkat Luar Biasa
1 jam yang lalu
Panja RUU TNI Sebut...
Panja RUU TNI Sebut Usulan Penempatan Tentara di KKP dan Tangani Narkoba Dihapus
1 jam yang lalu
400 WNI Korban Eksploitasi...
400 WNI Korban Eksploitasi Online Scam Berhasil Keluar dari Myanmar
2 jam yang lalu
Infografis
Megawati Hangestri Diminati...
Megawati Hangestri Diminati Klub Jepang, Turki, dan Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved